6 Inspirasi Baju Lebaran Bernuansa Pink, Gaya Feminin Eksklusif dari Tren Fashion Ramadhan 2024

6 Inspirasi Baju Lebaran Bernuansa Pink, Gaya Feminin Eksklusif dari Tren Fashion Ramadhan 2024

Inspirasi Baju Lebaran Bernuansa Pink -Zalora-

2. Vest rajut pink dengan denim 

Untuk penampilan yang lebih trendy dan ala Korean Hallyu, kamu bisa mengombinasikan vest rajut dengan blouse polos dan bawahan denim. 

Kamu mungkin bisa menggunakan vest rajut dengan pola klasik seperti garis-garis zig-zak, atau kotak-kotak dengan nuansa pink, atau kamu juga bisa memilih vest polos. 

Bawahannya bisa kamu pilih denim klasik, denim rolled-up, boyfriend jeans, ata denim yang agak longgar. 

Untuk mengimbangi warna pink dan biru dari denim, kamu bisa menggunakan inerwear blouse putih dengan model lengan yang sederhana. 

BACA JUGA: 6 Pilihan Baju Lebaran untuk Acara Open House, Sambut Tamu dengan Tren Fashion Ramadhan Terbaru 2024

BACA JUGA: Tren Fashion Ramadhan: 7 Baju Lebaran Ala Korean Style Terbaru, Upgrade Hari Raya Kau Jadi Lebih Trendy!

3. Blouse satin pink dan bawahan hitam 

Pastel pink dengan hitam adalah perpaduan yang sangat serasi untuk tampil kasual dalam perayaan hari raya Idul Fitri. 

Perpaduan kontras ini bisa kamu tambahkan dengan hijab bermotif floral dengan nuansa biru pastel yang akan masuk dengan warna pink. 

Untuk model blouse, kamu bisa pilih potongan sederhana dengan lengan balon yang mengembang di bagian pergelangan tangan. 

Padu padankan dengan bawahan straight pants polos berwarna hitam atau gelap, lalu tambahkan dengan sling back heels berwarna krem 

BACA JUGA: Tren Fashion Ramadhan: 6 Tips Memilih Baju Lebaran untuk Wanita Pendek, Styling Up Outfit Kamu!

BACA JUGA: Lebaran Makin Cetar dengan Tren Baju Lebaran Sekarang, Tampilan Trendi dan Hits ala Tren Fashion Ramadhan 2024

4. Gamis pink monochrome 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: