Kamu sedang Mengalami Stres, Berikut Ini 7 Tanaman Hias yang dapat Membantu Meredakan Stres

Kamu sedang Mengalami Stres, Berikut Ini 7 Tanaman Hias yang dapat Membantu Meredakan Stres

tanaman hias yang dapat membantu meredakan stres-freepik.com-freepik.com

BACA JUGA:Self Healing: 5 Cara Melakukan Self Healing Menurut Psikolog, Bisa Bantu Redakan Stres

Bahkan tidak hanya itu saja, berdasarkan sebuah penelitian dari Wheeling Jesuit University mendapat temuan bahwa kesegaran pada daun mint ini ternyata dapat meningkatkan kesadaran dan juga menurunkan tingkat stres. 

6. Krisan 

Bunga krisan ini memang memiliki warna yang bermacam-macam, sehingga membuat tampilan menjadi sangat cantik untuk diperhatikan, serta bisa meningkatkan suasana hati menjadi lebih baik. 

Efek menangkannya ini dapat membantu kamu untuk meredakan rasa stres, dan juga dapat memberikan perasaan yang positif. 

7. Kemangi 

Tanaman hias yang dapat membantu meredakan stres yang selanjutnya adalah kemangi. Tanaman yang sering dijadikan sebagai bahan masakan dan juga lalapan ini ternyata memiliki manfaat yang baik untuk membantu meredakan stres. 

BACA JUGA:Stres Karena Masalah Datang Bertubi-tubi? Ustadz Adi Hidayat Berikan Amalan Cara Mengatasinya

BACA JUGA:Inilah Tanaman Obat yang Mudah Ditanam di Rumah dan Manfaatnya bagi Kesehatan yang Luar Biasa

Hal ini dipengaruhi oleh adanya senyawa linalool. Senyawa ini akan berperan aktif sebagai senyawa anti cemas dan mengurangi stres. 

Nah itulah tadi beberapa tanaman hias yang dapat membantu meredakan stres. Gimana nih, tertarik untuk menanamnya di pekarangan rumahmu? (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: