7 Buah Penderita Ginjal yang Aman untuk Buka Puasa Selama Ramadahan! Jaga Ginjalmu Agar Puasa Tetap Lancar
buah penderita ginjal yang aman untuk buka puasa-ilustrasi buah penderita ginjal yang aman untuk buka puasa-Freepik.com
Sebagai salah satu buah yang menyegarkan karena memiliki kandungan air yang banyak, semangka ternyata juga mengandung berbagai nutrisi yang aman dikonsumsi penderita ginjal untuk berbuka puasa.
Hal ini dikarenakan, buah semangka ini kaya akan vitamin A, C, magnesiym, dan likopen yang mana merupakan salah satu jenis antioksidan yang kuat.
Tidak sampai situ saja, buah semangka ini juga mengandung potasium yang rendah yang tentunya aman untuk sistem kerja ginjal.
5. Nanas
Nanas termasuk buah pilihan buka puasa untuk penderita penyakit ginjal karena mengandung bromelain, enzim pencernaan yang membantu melarutkan batu ginjal dalam tubuh.
BACA JUGA:Inilah 4 Manfaat Buah Alpukat Menurut dr. Zaidul Akbar yang Wajib Kamu Tahu, Apa Saja?
6. Apel
Tidak hanya carnberry, buah apel ini juga memiliki sifat anti inflamasi yang dapat membantu meningkatkan fungsi ginjal para penderita penyakit ginjal.
Selain itu, buah apel ini juga telah dikenal sejak lama akan kandungan seratnya yang tinggi yang mana dapat membantu memperlancar sistem pencernaan.
7. Bluberry
Selain strawberry dan cranberry, blueberry juga bisa menjadi pilihan buah yang tepat bagi penderita penyakit ginjal untuk berbuka puasa.
Hal ini dikarenakan, buah ini mengandung antioksidan dan antosianin yang tinggi yang dapat mengurangi peradangan serta meningkatkan kesehatan ginjal.
BACA JUGA:8 Manfaat Puasa untuk Kesehatan Tubuh yang Penting Buat Kamu Ketahui, Bisa Cegah Penyakit!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: