Tips Mengatasi Anak yang Penakut Akibat Trauma Hal-hal Horor ala dr Aisah Dahlan

Tips Mengatasi Anak yang Penakut Akibat Trauma Hal-hal Horor ala dr Aisah Dahlan

Cara mengatasi anak yang penakut akibat trauma hal-hal horor ala dr Aisah Dahlan.-draisahdahlan/ ig-

Mungkin hari ini anak sudah lebih berani karena pikirannya sudah dibantu tenangkan oleh orang tua namun besok atau bulan depan ketika mendapati hal-hal yang horor lagi mungkin saja anak akan kembali takut. Jadi tinggal tugas orang tua untuk membantu anak melawan kembali dari rasa takutnya.

Jadi kembali diingatkan oleh dr Aisah Dahlan di akhir sesi tanya jawab, untuk mengatasi para anak yang memiliki rasa ketakutan tertentu hindari melabeli anak, setiap anak takut orang tua siap membantu.

Bahwa momentum mendampingi anak melawan rasa takutnya adalah untuk mengajarkan anak agar senantiasa berserah diri kepada Allah SWT.

Dengan begini lama-kelamaan anak pun akan terbiasa untuk mengendalikan emosinya, mengendalikan rasa takutnya dengan cara-cara yang sudah biasa diajarkan oleh orang tua.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: