Cara Mudah Mengencangkan Wajah Keriput dan Kendur, Bikin Kulit Glowing Awet Muda Meski Berpuasa
Cara Mudah Mengencangkan Wajah Keriput dan Kendur-Bindia tamayo-Youtube
BACA JUGA:3 Bahan Dapur untuk Menghilangkan Kerutan di Wajah, Kulit Awet Muda Bebas Noda dan Glowing Permanen
1. Konsumsi buah
Nah salah satu cara yang direkomendasikan adalah dengan mengonsumsi makanan bernutrisi dan tanpa olahan salah satunya adalah dengan mengonsumsi buah buahan segar.
Buah buahan yang kami rekomendasikan untuk kalian adalah semangka, jeruk, nanas, pir, apel dan banyak lagi. Buah buahan dengan banyak kandungan air ini bisa menjaga hidrasi kulit kamu loh.
Apalagi saat berpuasa nanti akan rentan menagalami masalah kulit kering dan kusam bukan? Konsumsi buah buahan diatas bisa menjegah dehidrasi dan kulit kering sehingga mencegah kerutan dan keriput.
BACA JUGA:Inilah Rahasia Kulit Glowing dengan 1 Bahan, Caraku Bikin Kulit Putih Kinclong Bebas Noda Selamanya
2. Mengoleskan minyak zaitun
Cara selanjutnya adalah memanfaatkan minyak alami sebagai perawatan kulit alami. Kandungan asam lemak di dalamnya mampu membantu melembapkan kulit sampai lapisan terdalam.
Apalagi jika kamu memiliki kulit yang super kering. Pastinya sulit menemukan pelembap yang sangat melembapkan, nah minyak zaitun ini bisa jadi bahan alternatif.
Cukup oleskan 3 sampai 5 tetes minyak zaitun murni pada wajah yang sudah bersih. Diamkan sampai meresap pada kulit untuk memberi hidrasi maksimal dan mencegah kerutan akibat kulit kering.
3. Mengonsumsi air putih yang cukup
Air putih ini selain dapat menjaga hidrasi saat kamu berpuasa ternyata juga dapat mencegah dehidrasi kulit sehingga cocok untuk kamu yang memiliki kulit kering dan iritasi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: