Ide Makanan Sahur Buat yang Aman untuk Asam Lambung untuk Lansia 50 Tahun, Ini Dia Daftarnya!

Makanan Sahur Buat Asam Lambung --Freepik.com
RADARPEKALONGANDISWAY.ID - Membuat makanan sahur yang aman untuk penderita asam lambung, khususnya lansia 50 tahun memang agak ribet. Hal itu karena perlu mempertimbagkan makanan yang sehat buat lambung.
Makanan yang sehat buat lambung adalah jenis makanan yang tidak memicu naiknya asam lambung. Salah memilih makanan, bisa memicu naiknya asam lambung.
Maka penting untuk memilih makanan yang baik buat lambung. Sakit asam lambung bisa menganggu jalannya ibadah puasa.
BACA JUGA:6 Cara Mengatasi Asam Lambung Naik saat Puasa yang Wajib Diketahui! Maag Hilang Puasa pun Lancar
Lantas apa saja makanan sahur buat asam lambung yang cocok untuk lansia? Yuk simak daftarnya berikut ini.
1. Nasi Sayur
Nasi sayur adalah salah satu makanan sahur yang aman buat lambung. Makanan nasi bisa menjaga agar lambung tak terasa kosong.
Lambung yang kosong bisa memicu asam lambung naik. Membuat perut terasa sakit. Bagus buat menjaga lambung lansia 50 tahun.
Nasi mengandung kalori yang cukup untuk mencegah terjadinya asam lambung. Sementara sayur bisa kaya akan serat baik untuk pencernaan.
2. Buah Alpukat
Buah alpukat bisa dimanfaatkan sebagai makanan yang dapat mencegah terjadinya asam lambung naik. Bisa dikombinasikan dengan madu untuk memberi rasa manis pada makanan.
Tak cuma itu saja, buah alpukat ini mengandung lemak yan baik untuk tubuh. Sehingga buah alpukat ini bisa menjaga kesehatan lambung.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: