5 Cara Merawat Motor Yamaha Injeksi, Sebagai Pemilik Jangan Sampai Kamu Tidak Mengetahuinya!

5 Cara Merawat Motor Yamaha Injeksi, Sebagai Pemilik Jangan Sampai Kamu Tidak Mengetahuinya!

Cara Merawat Motor Yamaha Injeksi--Instagram/yamahaindonesia

Tidak hanya memeriksakannya saja, namun jika aki dirasa performanya sudah berkurang, disarankan untuk mengganti aki sesuai dengan rekomendasi pihak Yamaha.

3. Merawat dari segi busi

Cara merawat motor Yamaha injeksi yang selanjutnya adalah, dengan merawatnya dari segi busi, buat kamu yang belum tahu fungsi busi, busi sendiri memiliki fungsi untuk mematikan api ketika motor menyala.

BACA JUGA:Sempat Tumbang dan Keguguran Saat Bertugas, 19 KPPS dan Panitia Adhoc Pemilu Terima Santunan dari KPU Batang

BACA JUGA:Mudik Tanpa Beban! Ini Rekomendasi Motor Matic yang Cocok untuk Mudik, Aman Untuk Perjalanan Jauh dan Irit BBM

Sistem kerja dari busi sendiri adalah, akan melakukan pembakaran mesin, oleh karena itu mesin motor bisa menyala hanya dengan bahan bakar yang terisi.

Jika kondisi businya sudah jelek, atau sudah harus diganti, kamu bisa langsung menggantikan sesuai dengan standar dari pabrik untuk menjaga kualitasnya.

4. Mengganti olinya secara berkala

Perlu kamu ketahui, bahwa motor yang olinya kering  ini bisa merusak komponen-komponen yang ada pada mesin motor, dan berbahaya dalam jangka panjang.

Jika kondisi ini terlalu sering terjadi, maka dapat menyebabkan usia motor lebih pendek, dan kerusakannya pun akan semakin parah.

BACA JUGA:3 Rekomendasi Minuman Kolagen Pemutih Badan, Kulit Jadi Kencang Awet Muda Bebas Kerutan

BACA JUGA:Wajib Tahu! Simak Kelebihan dan Kekurangannya serta 5 Tips Membeli Mobil Hybrid Bekas Anti Rugi Biar Ga Nyesel

Oleh karena itu, salah satu langkah utamanya adalah, dengan mengganti oli secara berkala, biasanya oli diganti ketika melakukan servis.

5. Menggunakan bahan bakar bagus

Selanjutnya, cara merawat motor Yamaha injeksi adalah dengan menggunakan bahan bakar yang bagus, meskipun harganya lebih mahal namun kualitasnya terjamin.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: