Ketahui 8 Jenis Oli Mobil yang Perlu Diganti Secara Berkala, Lengkap dengan Fungsi dan Kapan Waktu yang Tepat

Ketahui 8 Jenis Oli Mobil yang Perlu Diganti Secara Berkala, Lengkap dengan Fungsi dan Kapan Waktu yang Tepat

Ketahui 8 Jenis Oli Mobil yang Perlu Diganti Secara Berkala, Lengkap dengan Fungsi dan Kapan Waktu yang Tepat-Instagram.com/himawanputraco-

Jenis oli mobil yang perlu diganti secara berkala, lengkap dengan fungsi dan kapan waktu yang tepat kedua adalah oli transmisi.

Oli transmis atau persneling sangat penting dalam menjaga transmisi kendaraan kamu agar berfungsi dengan baik. 

BACA JUGA:Inilah Hp yang Memiliki Ketahanan Air dan Performa yang Tangguh dengan Harga 2 Jutaan di Bulan Maret 2024!

BACA JUGA:Spek Dewa Harga Murah! Inilah 5 Rekomendasi Hp Murah Tahan Air dan Performa yang Tangguh dengan RAM Besar

Oli ini berfungsi untuk membantu melumasi gigi-gigi dalam transmisi, sehingga perpindahan gigi menjadi lancar dan efisien.

Waktu yang tepat untuk mengganti adalah saat oli transmisi kamu setiap 20.000 sampai 30.000 kilometer atau sesuai dengan rekomendasi pabrikan untuk menjaga kinerja transmisi tetap optimal.

3. Oli Gardan

Jenis oli mobil yang perlu diganti secara berkala, lengkap dengan fungsi dan kapan waktu yang tepat ketiga adalah oli gardan. Untuk kendaraan dengan penggerak roda belakang atau 4x4.

Oli gardan berfungsi untuk guna melumasi komponen gardan dan diferensial. Oleh karena itu, waktu yang tepat untuk mengganti adalah setiap 30.000 sampai 50.000 kilometer atau sesuai dengan rekomendasi pabrikan.

4. Oli Rem

Jenis oli mobil yang perlu diganti secara berkala, lengkap dengan fungsi dan kapan waktu yang tepat keempat adalah oli rem. Oli rem berfungsi untuk memainkan peran penting dalam sistem rem kendaraan kamu. 

Oli ini berfungsi untuk membantu mentransfer tekanan dari pedal rem ke kaliper rem, sehingga pengereman makin efektif.

Oli rem mudah terhadap penyerapan air dan kontaminasi, yang bisa mengurangi efektivitasnya. 

BACA JUGA:Primbon Jawa: Lisannya Jadi Penentu Masa Depan! Inilah 3 Weton yang Konon Paling Keramat, Apa Kamu Termasuk?

BACA JUGA:Apa Penyebab Bunga Es Cepat Tebal? Ternyata Penyebabnya Sepele Namun Bisa Berbahaya untuk Kulkas!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: