2 Cara Pakai Tomat untuk Pudarkan Flek Hitam, Wajah Mulus Bening Bebas Noda dan Kusam
cara pakai tomat untuk pudarkan flek hitam-bestiee noerzan-Youtube
Nah salah satu bahan alami yang bisa digunakan adalah tomat, kandungan vitamin C, likopen serta antioksidan beta karoten ini bisa membantu mencerahkan wajah kusam dan flek.
Bingung bagaimana cara menggunakannnya? Yuk simak cara pakai tomat untuk pudarkan flek hitam secara permanen dan wajah mulus bebas flek hitam selamanya.
BACA JUGA:4 Produk Pemutih BPOM yang Cepat Memutihkan, Rahasia Putih Permanen dengan 1 Produk Saja
1. Tomat dan gula
Tomat semdiri memiliki manfaat yang ampuh untuk mengatasi masalah hiperpigmentasi dan bintik hitam pada kulit sehingga wajah tampak belang dan kusam.
Kamu bisa menggunakan masker tomat dengan mencampurkan dengan gula. Zat eksfliasi dari tekstur kasar gula ini mampu menagatsi tekstur kasar kulit dan flek hitam membandel.
Kombinasi antioksidan dan vitamin pada tomat yang mem=ncerahkan kulit serta gula pasir sebagai eksfoliator dapat membantu mengikis tampilan flek hitam membandel.
Caranya cukup potong jadi 2 tpmat segar dan berikan gula pasir secukupnya. Gosok sisi dalam tomat yang sudah diberi gula pada wajah secara perlahan selama 5 menit dan bilas.
BACA JUGA:3 Bahan Dapur untuk Masker Pemutih, Wajah Cepat Putih dan Glowing Permanen Tanpa Ribet
2. Tomat dan madu
Selanjutnya adalah mencampurkan toamt dengan bahan bahan pelembap seperti madu. Kombinasi 2 bahan ini mampu mencerahkan dan menghaluskan kulit belang dan kusam.
Tomat ini sering dimanfaatkan sebagai bahan alami masker karena kandungan vitamin, beta karoten, likopen, zat besi dan lainnya yang mampu merangsang kolagen.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: