Primadona 2024! Inilah 6 Spesifikasi Samsung Galaxy A55 yang Menjadi Kelebihannya yang Wajib Kalian Ketahui!
![Primadona 2024! Inilah 6 Spesifikasi Samsung Galaxy A55 yang Menjadi Kelebihannya yang Wajib Kalian Ketahui!](https://radarpekalongan.disway.id/upload/d104ed1cccd98cac9e04298da392451d.jpg)
Spesifikasi Samsung Galaxy A55-ilustrasi Spesifikasi Samsung Galaxy A55-youtube.com
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Yuk ketahui spesifikasi Samsung Galaxy A55 smartphone canggih dengan daya baterai besar serta tahan air dan debu dari segala sisi. Di bawah ini informasinya.
Kira-kira bagaimana ya spesifikasi Samsung Galaxy A55 yang mana merupakan salah satu smartphone terbaru di tahun 2024.
Samsung Galaxy A55 sendiri merupakan salah satu smartphone terbaru yang berada di kelas menengah dengan harga mulai dari 6 jutaan saja.
Sebagai salah satu smartphone kelas menengah samsung menawarkan fitur canggih untuk memberikan kenyamanan para pengguna.
Tidak hanya memberikan fitur-fitur canggih saja, Samsung Galaxy A55 juga menawarkan spek yang kuat dengan layar AMOLED serta baterai berkapasitas besar.
Untuk lebih jelasnya, yuk kita baca spesifikasi Samsung Galaxy A55 di bawah ini.
1. Layar
Seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya, Samsung Galaxy A55 mengusung layar AMOLED yang luas dengan ukuran 6,6 inci Full HD+ dengan refresh rate 120 Hz, serta hight brightness hingga 1000 nit.
Spesifikasi layar tersebut bisa dibilang cukup luas, mulus, dan terang meskipun digunakan di luar ruangan. Sehingga akan terasa nyaman, enak dipandang, serta tidak membuat mata cepat lelah jika digunakan berlama-lama.
BACA JUGA:Update Harga HP Samsung April 2024 Lengkap dengan Spesifikasinya, Cocok untuk Lebaran Nanti!
Menariknya lagi, layar dari Hp Samsung Galaxy A55 ini sudah diproteksi Corning Gorilla Glass Victus+ yang maan tahan akan goresan serta siap menghadapi benturan pada permukaan yang kasar seperti beton.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: