Inilah 3 Cara Pakai Bahan Dapur untuk Mengencangkan Kulit Wajah yang Kendur Agar Awet Muda, Wajah Bebas Flek
Inilah 3 Cara Pakai Bahan Dapur untuk Mengencangkan Kulit Wajah yang Kendur Agar Awet Muda, Wajah Bebas Flek-Youtube / Home fitness challenge-
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Ternyata inilah cara pakai bahan dapur untuk mengencangkan kulit wajah yang kendur agar kencang awet muda, penasaran bagaimana caranya? Bisa langsung simak dan catat baik-baik ya.
Kondisi kulit yang tak lagi kencang ini dikenali sebagai penanda usia, ketika usia semakin terus bertambah, maka prpduksi kolagen dan kandungan elastin yang memiliki peran pada kekencangan tekstur kulit jadi menurun.
Untuk dapat mengatasi kondisi kulit wajah yang kendur, maka kamu bisa menerapkan beberapa cara pakai bahan dapur untuk mengencangkan kulit wajah yang kendur.
Cara pakai bahan dapur untuk mengencangkan kulit wajah yang kendur
1. Masker kopi
Cara pakai bahan dapur untuk mengencangkan kulit wajah yang kendur pada urutan pertama adalah dengan membuat masker kopi.
Dengan kamu mengaplikasikan kopi secara langsung ke kulit hal terseut mampu membantu mengurangi munculnya masalah bintik hitam, kemerahan, mengencangkan kulit dan ampuh untuk menghilangkan masalah garis – garis halus.
Kopi sendiri mengandung antioksidan seperti halnya kandungan polifenol yang mampu membantu melindungi kulit akan paparan sinar UV dan beragam tanda penuaan yang terkait dengan paparan sinar matahari.
Begini cara oakai bahan dapur untuk mengencangkan kulit wajah yang kendur:
- Pertama, kamu bisa mencampurkan 1 sendok makan kopi dengan satu sendok teh bubuk kako dan minyak kelapa
- Setelah itu kamu bisa mencampurkan semuanya hingga membentuk adonan pasta
- Setelah itu kamu bisa mengoleskan ke kulit wajah dan leher
- Diamkan hingga mengering selama kurang lebih 15 sampai 30 menit
- Kemudian kamu bisa secara kembut melepaskan dengan memijat bersama air dingin.
- Untuk bisa mendapatkan hasil yang lebih maksimal, maka kamu bisa menggunakan masker wajah alami ini sebanyak 2 hingga 3 kali dalam seminggu
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: