Sudah Saatnya Beralih Ke 5 Motor Matic Murah Irit dan Nyaman Ini Untuk Kendaraan Ojek Onlinemu!

Sudah Saatnya Beralih Ke 5 Motor Matic Murah Irit dan Nyaman Ini Untuk Kendaraan Ojek Onlinemu!

Motor Matic Murah Irit dan Nyaman--Instagram/dimaspopo_

Honda Vario 160 ini, hadir dengan menawarkan konsumsi bahan bakar mencapai 58,7 km/ liter, cukup irit untuk motor matic dengan kapasitas mesin 160 cc.

Selain itu, mesinnya juga sudah disematkan cairan pendingin dan mampu menyemburkan tenaga maksimal mencapai 15,15 Dk pada putaran mesin 8.500 rpm, dengan torsi puncaknya 13,8 Nm pada putaran mesin 7.000 rpm.

BACA JUGA:Ngapain Beli yang Mahal, Inilah 5 Mobil Keluarga Toyota Nyaman Murah, Harganya Gak Bikin Dompet Kering!

BACA JUGA:5 Rekomendasi Mobil Keluarga 3 Seater Nyaman dan Murah, Gak Bikin Kantong Sakumu Kering!

3. Honda Scoopy

Rekomendasi motor matic murah irit dan nyaman selanjutnya adalah, Honda Scoopy yang juga hadir dengan desain klasik retro modern.

Honda Scoopy ini, hadir dengan menawarkan konsumsi bahan bakar mencapai 59 km/ liter, ini berdasarkan pengetesan internal AHM menggunakan metode ECE R40 Euro 3.

Mesin atau dapur pacunya sendiri, motor ini dibekali dengan mesin berkubikasi 109,5 cc SOHC dan sudah memiliki pendingin udara yang dapat diandalkan.

Mesin berkapasitas 109,5 cc ini, mampu menghasilkan tenaga sebesar 8,8 Dk pada putaran mesin 7.500 rpm, dengan torsi puncaknya 9,3 Nm pada putaran mesin 5.500 rpm.

BACA JUGA:Begini Tampang SUV Terbaru Mitsubishi ASX yang Baru Meluncur, Berdesain Dinamis dan Kokoh

BACA JUGA:Yamaha WR 155 Hadir di Cleosa Series Sirkuit Wanco Mijen

4. Honda Genio

Selanjutnya ada Honda Genio, yang juga merupakan produk terbaru dari Honda dan diproduksi untuk bersaing di pasar skuter matic kelas entry level.

Konsumsi bahan bakar Honda Genio sendiri, mencapai angka 59,1 km/ liter, pengujian ini dengan menyalakan fitur teknologi ISS atau Idling Stop System.

Memiliki kapasitas tangki bahan bakar yang cukup besar, membuatnya mampu menempuh jarak hingga 248 kilometer hanya dalam sekali pengisian bahan bakar saja, dalam pengisian penuh.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: