5 Motor Listrik Untuk Ojek Online yang Baterainya Awet Seharian dan Mampu Menempuh Jarak Diatas 100 KM

5 Motor Listrik Untuk Ojek Online yang Baterainya Awet Seharian dan Mampu Menempuh Jarak Diatas 100 KM

5 Motor Listrik Untuk Ojek Online yang Baterainya Awet Seharian dan Mampu Menempuh Jarak Diatas 100 KM-Instagram/hart_box_motor-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - 5 motor listrik untuk ojek online yang baterainya awet seharian dan mampu menempuh jarak diatas 100 km. Penasaran apa saja? Yuk, simak penjelasannya di bawah ini!

Kini penggunaan kendaraan listrik terutama motor listrik semakin populer sehingga banyak orang yang mulai beralih menggunakannya. Dianggap lebih hemat biaya bahan bakar dan ramah lingkungan.

Para driver ojek online tentu saja membutuhkan motor listrik yang baterainya awet seharian dan mampu menempuh jarak diatas 100 km. Tenang saja, karena saat ini banyak motor listrik yang sudah dibekali dengan teknologi baterai yang semakin canggih. 

Bagi kamu yang tertarik membeli motor listrik tapi takut kehabisan daya saat menunggu penumpang, maka artikel ini bisa jadi solusinya. Maka dari itu kami sudah merangkumkan 5 motor listrik untuk ojek online yang baterainya awet seharian dan mampu menempuh jarak diatas 100 km.

BACA JUGA:Wajib Punya! 5 Rekomendasi Jaket Anti UV Wanita yang Murah Untuk Pemotor, Dijamin Bisa Tangkal Sinar Matahari

BACA JUGA:Mulai dari 30 Ribuan, Inilah 5 Rekomendasi Oli Motor Matic Terbaik yang Murah Untuk Para Ojol

5 Motor Listrik Untuk Ojek Online yang Baterainya Awet Seharian dan Mampu Menempuh Jarak Diatas 100 Km

Berikut ini adalah 5 motor listrik untuk ojek online yang baterainya awet seharian dan mampu menempuh jarak diatas 100 km

1. Polytron Fox R

Motor listrik untuk ojek online yang baterainya awet seharian dan mampu menempuh jarak diatas 100 km pertama adalah Polytron For X. Polytron Fox R merupakan motor listrik yang banyak diminati masyarakat Indonesia. 

Dengan menggunakan motor listrik ini kamu tak perlu repot memikirkan biaya perawatan karena sudah ada fitur sewa baterai. Polytron Fox R menggunakan motor 3.000 watt dan baterai 3,7 kWh yang membuatnya bisa mencapai kecepatan 90 km/jam dan mampu menempuh jarak hingga 130 km.

Polytron Fox R dijual dengan kisaran harga Rp 20,5 juta.

BACA JUGA:5 Manfaat Buncis untuk Kesehatan, Baik untuk Jantung Dan Mampu Kontrol Gula Darah

BACA JUGA:Tak Hanya Susu, Ini Dia 10 Sayuran yang Efektif untuk Menjaga Kesehatan Tulang, Lansia Harus Mengonsumsinya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: