Begini Cara Membuat Dry Shampoo Pakai Bahan Rumahan, Cukup 3 Bahan Bisa Dipakai Kapanpun
Begini Cara Membuat Dry Shampoo Pakai Bahan Rumahan, Cukup 3 Bahan Bisa Dipakai Kapanpun-Youtube/Essenderella Channel-
Kalau khawatir dengan produk yang dry shampoo yang banyak beredar di pasaran, sekarang kamu bisa membuatnya sendiri menggunakan bahan sederhana yang gampang ditemukan.
Bahan ini bahkan sudah cukup akrab dan biasa dipakai untuk keperluan rumah tangga. Cara membuat dry shampoo pakai bahan rumahan ini pernah dibagikan oleh akun TikTok @netzerocompany.
Ada tiga bahan yang dibutuhkan, yaitu tepung maizena, baking soda, dan juga cokelat bubuk. Mengapa menggunakan ketiga bahan tersebut?
BACA JUGA:3 Masker Alami Pengecil Pori-Pori Wajah, Rahasia Kulit Mulus dan Glowing Bebas Flek Hitam Permanen
BACA JUGA:5 Produk Anti Aging Wardah untuk Melawan Tanda Penuaan, Flek Hitam dan Kerutan Auto Minggat
Bahan pertama, tepung maizena
Cara membuat dry shampoo pakai bahan rumahan ini menggunakan tepung maizena atau tepung jagung karena kemampuannya yang bisa membantu menyerap minyak di rambut.
Manfaat tersebut akan membuat shampoo ini mengatasi rambut lepek, sehingga tampilannya bisa kembali segar dan mudah diatur.
Selain itu, tepung jagung juga bisa membuat rambut menjadi lebih halus dan lembut sekaligus, lho. Menariknya lagi, tepung ini juga diklaim bisa mengatasi masalah ketombe.
Bahan kedua, baking soda
Selain tepung jagung, cara membuat dry shampoo pakai bahan rumahan ini ternyata juga membutuhkan baking soda yang mana termasuk bahan kimia ya.
Penggunaan baking soda akan membantu mengendalikan produksi minyak pada akar rambut. Juga, membuat rambut tampak lebih berkilau, lembut, dan bersih.
Bahan ketiga, bubuk cokelat
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: