7 Jus yang Bagus untuk Kulit Agar Glowing Alami, Cegah Tanda Penuaan Tanpa Skincare Mahal

7 Jus yang Bagus untuk Kulit Agar Glowing Alami, Cegah Tanda Penuaan Tanpa Skincare Mahal

7 Jus yang Bagus untuk Kulit Agar Glowing Alami, Cegah Tanda Penuaan Tanpa Skincare Mahal-Youtube/Meal Pot-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Tidak cukup menggunakan skicare saja, jus yang bagus untuk kulit agar glowing alami juga akan membantu merawat kulit dari dalam.

Yap, perawatan kulit memang perlu dilakukan secara optimal. Kesehatan dan kondisi kulit tidak hanya dipengaruhi oleh perawatan luar saja, tapi juga apa yang kita konsumsi.

Makanan yang sehat akan membantu menjaga kesehatan kulit dari dalam sehingga tampilannya pun juga akan baik.

Salah satu makanan sehat yang dimaksud adalah jus buah dan sayur. Jus akan menutrisi kulit dari dalam sehingga tetap sehat, cerah, bahkan awet muda.

BACA JUGA:Cara Membuat Makanan Kolagen Sendiri di Rumah, Rahasia Kulit Kencang dan Glowing pada Usia 50 Tahun ke Atas

BACA JUGA:4 Produk Skincare Terbaik untuk Orang Tua Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan dan Garis Halus

Sebab jus sayur atau buah memiliki kandungan vitamin, mineral, dan antioksidan yang akan bermanfaat untuk meningkatkan kelembapan kulit, mengatasi kerusakan, dan mencegah tanda penuaan.

Lalu, apakah semua jenis sayur dan buah memiliki manfaat tersebut? Simak artikel berikut sampai akhir ya.

Jus yang Bagus untuk Kulit Agar Glowing Alami 

1. Jus Delima

Buah yang satu ini ternyata bisa diracik menjadi jus yang kaya manfaat untuk kesehatan kulit. Sebab, di dalamnya terdapat asam punicic dan asam lemak omega 3 untuk mengunci kelembapan.

Selain itu, buah delima juga mengandung antimikroba alami dari vitamin C untuk melawan bakteri dan jamur sehingga bisa mencegah dan mengobati jerawat.

BACA JUGA:4 Gaya Rambut Pria yang Cocok untuk Jidat Lebar, Bikin Tampilan Stylish dan Makin Ganteng

BACA JUGA:3 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Mengatasi Flek Hitam, Usir Kusam Bikin Glowing dan Cerah Merata

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: