Review dan Spesifikasi Lengkap Itel Pad 2: Tablet 10 Inci Cuma 1 Juta, Paling Murah di Indonesia!

Review dan Spesifikasi Lengkap Itel Pad 2: Tablet 10 Inci Cuma 1 Juta, Paling Murah di Indonesia!

Spesifikasi Lengkap Itel Pad 2 -Gadget Max/YouTube-

Dan dengan harga 1 jutaan ini, Itel Pad 2 sudah support sinyal 4G serta penggunaan kartu SIM secara mandiri. 

Yang mana pada umumnya, tab dnegan harga semurah ini hanya support sinyal Wi-Fi dan tidak bisa ditambah dengan SIM Card. 

Selain itu, bagian layar tab ini juga sudah diberikan perlindungan anti gores dari kaca bening. Tidak ada informasi mengenai jenis kaca yang digunakan. 

BACA JUGA: Ini Dia Daftar 10 Smartphone 3 Jutaan Terbaik yang Paling jadi Incaran Di Tahun 2024, Punya Chipet Handal!

BACA JUGA: Fitur Flagship Tersembunyi Samsung Galaxy A55 5G yang Bikin HP Makin Canggih, Optimalkan Fungsi Smartphone!

Jika dilihat dari paket pembelian, kamu sudah mendapatkankah kabel USB type-C beserta kepala chargernya dengan output di 10W. 

Kamu juga mendapatkan soft case berwarna hitam doff serta buku panduan serta garansi resmi dari Itel. 

Tablet ini sendiri masih memilik bezel yang sangat tebal, seperti tablet-tablet lama keluaran beberapa tahu lalu. 

Keamanan berupa finger print dan sensr wajah juga belum tersedia, sehingga tab ini cukup ketinnggalan dari sei keamanan. 

BACA JUGA: Banyak Pilihan! Inilah  5 Produk Smartwatch Tahan Air Terbaik, Bisa Dibawa Renang dan Diving!

BACA JUGA: Rekomendasi Smartwatch Murah yang Bisa Terhubung ke Strava: Kualitas Setara Apple Watch, Enggak Sampai 2 Juta!

Ulasan dan Spesifikasi Lengkap Itel Pad 2 

Tab ini sudah menggunakan teknologi laar IPS LCD 10.1 inci beresolusi 1280*800 pixel atau HD+ dengan refresh rate di 60Hz. 

Sayangnya, dengan layar yang lebar ini, ukuran pixel masih tergolong kecil sehingga detail dan ketajaman layar jadi berkurang. 

Konfigurasi yang dimiliki tab ini hanya 4GB RAM serta 128GB internal space, yang mana menjadi standar pada tablet-tablet harga 1 jutaan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: