Pilih Layar AMOLED atau IPS? Inilah Review Perbandingan Spek Layar di HP Redmi Note 9 dan Redmi Note 10

Pilih Layar AMOLED atau IPS? Inilah Review Perbandingan Spek Layar di HP Redmi Note 9 dan Redmi Note 10

Pilih Layar AMOLED atau IPS? Inilah Review Perbandingan Spek Layar di HP Redmi Note 9 dan Redmi Note 10-youtube.com/ Kabar Tekno-

c. Resolution

Pada aspek resolusi layarnya, Redmi Note 9 memiliki resolusi 1080 x 2340 pixel dengan skor density di angka 395  ppi sementara Redmi Note 10  beresolusi lebih besar yaitu 1080 x 2400 pixel dengan angka 409 ppi.

d. Protection 

Beralih pada perlindungan layarnya, di mana keduanya sudah dilengkapi pelindung layar dari Corning Gorilla Glass. Hanya saja untuk versi pelindung layar lebih tinggi Redmi Note 9.

e. OS 

Redmi Note 9 menggunakan kinerja dari sistem operasi berbasis Android 10 yang dapat ditingkatkan hingga Android 12.

Sementara pengoperasian Redmi Note 10  menggunakan sistem operasi Android 11 yang dapat ditingkatkan hingga Android 12. 

BACA JUGA:Pilihan Terbaik! Inilah 3 Rekomendasi HP untuk Ojek Online 2 Jutaan, Punya GPS Terbaik dan Tahan Air 

BACA JUGA:Pilihan Pas Buat Ojol dan Kurir! 4 Rekomendasi HP Spek Gahar Baterai Besar 6000-7000 mAh Mulai Harga 1 Jutaan 

f. Chipset

Performa Redmi Note 9 mengandalkan tenaga dari chipset Mediatek Helio G85 dengan fabrikasi 12 nm. Sedangkan Redmi Note 10  sudah menggunakan chipset Snapdragon 678 dengan fabrikasi 11 nm.

Berdasarkan beberapa spesifikasi dari Redmi Note 9 dan Redmi Note 10 di atas, dapat disimpulkan bahwa perbedaanya sangat tipis bahkan hampir mirip. 

Oleh karena itu kedua HP ini dapat menjadi pertimbangan yang menarik untuk mengetahui kualitas layar IPS  dan AMOLED.

1. Tingkat kecerahan  

Dimulai dari tingkat kecerahan layar dari Redmi Note 9 dan Redmi Note 10, seperti pada ulasan di atas bahwa spek layarnya memiliki kecerahan  layar di angka yang sama yaitu 400 an.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: