6 Tips Menggunakan Setting Spray untuk Makeup Lebih Tahan Lama dan Tidak Gampang Luntur meskipun Berkeringat

6 Tips Menggunakan Setting Spray untuk Makeup Lebih Tahan Lama dan Tidak Gampang Luntur meskipun Berkeringat

tips menggunakan setting spray-freepik.com-freepik.com

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Kamu ingin make up terlhat lebih tahan lama? Maka kamu bisa ikuti tips menggunakan setting spray untuk makeup yang lebih tahan lama seperti berikut ini. 

Menggunakan makeup memang bertujuan untuk mempercantik diri, dan biasanya makeup dirancang untuk digunakan agar lebih tahan lama, supaya kita tidak mudah merapikannya secra berulang-ulang. 

Oleh karena itu di dalam daftar produk kecantikan, terdapat satu produk yang fungsinya untuk mengunci dan mempertahankan riasan supaya tidak mudah luntur, yaitu setting spray. 

Setting spray ini adalah produk yang berupa cairan yang disemptokan ke wajah, dengan tidak menimbulkan bercak air dan tidak pula terasa lengket di wajah. 

BACA JUGA:5 Parfum Refill Wanita Terbaik dan Terwangi yang Paling Banyak Dicari, Harganya Murah tapi Awet dan Tahan Lama

BACA JUGA:Review 4 Cushion Paling Best Seller di Media Sosial untuk Make Up Glowing, Sudah Dilengkapi juga dengan SPF

Selain tadi untuk mengunci makeup, biasanya setting spray juga digunakan untuk mendapatkan tampilan makeup yang lebih glowing. 

Untuk menggunakan setting spray ini ternyata ada beberapa tipnya lho, dan kali ini kita akan membahas tips menggunakan setting spray supaya makeup atau riasan menjadi lebih awet dan tidak mudah luntur. 

Tips Menggunakan Setting Spray

1. Pilih setting spray sesuai dengan kebutuhan 

Tips yang pertama adalah memilih setting spray sesuai dengan kebutuhan kamu. 

Biasanya setting spray hadir dengan dua pilihan look, yang pertama adalah memebrikan efek dewy atau glowing di wajah, dan yang kedua memberikan efek yang lebih matte. 

BACA JUGA:Review 4 Parfum HMNS yang Wanginya Viral dan Best Seller, Baik untuk Wanita maupun Pria

BACA JUGA:Review 6 Bedak Padat Best Seller untuk Kulit Berminyak, Anti Luntur, Meskipun Kamu Banyak Berkeringat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: