Selisih Dikit! Review Perbandingan Spesifikasi Tecno Pova 5 dengan Redmi Note 12, yang Mahal Dijamin Bagus?
Selisih Dikit! Review Perbandingan Spesifikasi Tecno Pova 5 dengan Redmi Note 12, yang Mahal Dijamin Bagus?-youtube.com/ KU- FAST-
Namun untuk kelengkapan dari fitur kamera pada Tecno Pova lebih banyak. Selain itu untuk perekaman video juga lebih stabil karena dibekali EIS.
Kedua HP sama-sama mampu menghasilkan jepretan foto yang bagus, terlihat jelas dan tajam. Bahkan untuk saturasi warna yang dihasilkan juga sama.
Perekaman video melalui Tecno Pova 5 dapat mencapai resolusi 2K di 30FPS. Sementara pada Redmi Note 12 hanya sampai pada 1080p di 30 FPS.
Secara umum untuk perbandingan dari keduanya sudah sama-sama bagus dengan kelebihan dan kekurangan masing-masing.
BACA JUGA:Ketahui Perbandingan HP Samsung A Series dan M Series, Apakah Perbedaanya Signifikan? Yuk Simak!
BACA JUGA:Review Perbandingan HP Realme Narzo dan Redmi Note 9, Duel HP 2 Jutaan Bagus yang Mana?
Namun untuk perbandingan keseluruhan mulai dari spesifikasi, performa, baterai dan harga yang lebih murah, maka Tecno Pova 5 lebih unggul dari Redmi Note 12.
Itulah review perbandingan spesifikasi Tecno Pova 5 dengan Redmi Note 12 yang dapat dijadikan bahan pertimbangan menarik. Semoga informasi di atas dapata membantu. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: