5 Cara Perawatan Rambut Panjang Agar Sehat dan Berkilau, Anti Kusut Rontok dan Bercabang

5 Cara Perawatan Rambut Panjang Agar Sehat dan Berkilau, Anti Kusut Rontok dan Bercabang

5 Cara Perawatan Rambut Panjang Agar Sehat dan Berkilau, Anti Kusut Rontok dan Bercabang-Tangkapan layar freepik.com-Tangkapan layar freepik.com

4. Keramas seperlunya saja

Keramas menjadi hal yang paling dasar untuk menjaga kesehatan dan kebersihan rambut juga kulit kepala. Tapi jika perawatan tersebut dilakukan secara berlebihan, maka yang akan terjadi justru sebaliknya.

Saat kita keramas setiap hari atau tiap kali mandi maka yang akan terjadi adalah rambut menjadii lebih mudah patah dan kering.

Cukup keramas sebanyak 2 kali saja dalam seminggu sehingga kita bisa menjaga rambut agar tetap bersih dan sehat.

BACA JUGA:4 Krim Malam Memutihkan Wajah Kusam, Bikin Glowing Saat Bangun Pagi

BACA JUGA:5 Produk Wardah Lightening untuk Wajah Kusam dan Flek Hitam, Kunci Kulit Glowing Merata

Hal ini tentunya tidak berlaku kalau kamu memiliki jenis rambut berminyak atau kulit kepala yang kerap gatal dan kotor ya.

5. Memilih produk perawatan rambut yang tepat

Cara perawatan rambut panjang yang terakhir adalah dengan menggunakan produk perawatan rambut yang tepat.

Maksudnya adalah pilihlah produk shampo, kondisioner, hair tonic atau produk perawatan rambut lainnya yang sesuai dengan jenis rambut yang kita miliki.

Dengan begitu, formula dari hair care tersebut akan bekerja dengan optimal, membantu merawat rambut panjang agar tetap sehat dan berkilau.

BACA JUGA:3 Rekomendasi Parfum Indomaret yang Tahan Lama Dibawah 30 Ribuan, Wanginya Ga Pasaran!

BACA JUGA:Inilah Cara Meracik Pemutih Wajah Alami dari Beras, Rahasia Glowing dalam 1 Malam Tanpa Bahan Kimia

Apakah perlu menggunakan banyak produk? Sebenarnya tidak juga, untuk perawatan minimalis maka kita perlu menggunakan shampo dan kondisioner saja.

Shampo akan membantu menjaga kebersihkan kulit kepala dan rambut, sementara kondisioner akan menjaga kelembapan rambut agar lembut dan tidak mudah kering.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: