Cara Menggunakan Minyak Zaitun untuk Wajah Agar Cerah Tanpa Noda Hitam, Campur 3 Bahan Ini Bikin Glowing

Cara Menggunakan Minyak Zaitun untuk Wajah Agar Cerah Tanpa Noda Hitam, Campur 3 Bahan Ini Bikin Glowing

Cara Menggunakan Minyak Zaitun untuk Wajah Agar Cerah Tanpa Noda Hitam, Campur 3 Bahan Ini Bikin Glowing-Tangkapan layar lemon8/Putri Fitriah-Tangkapan layar lemon8/Putri Fitriah

Itulah dia beberapa bahan yang diperlukan untuk membuat masker minyak zaitun. Lalu bagaimana cara menggunakannya? Simak cara menggunakan minyak zaitun untuk wajah sebagai masker berikut ya.

Bahan dan alat yang diperlukan:

  • 3 tetes minyak zaitun
  • 1 sendok teh bubuk kopi
  • 1 sendok teh susu bubuk
  • Setengah sendok teh bubuk kunyit
  • Air secukupnya
  • Mangkuk bersih
  • Sendok
  • Kuas 

BACA JUGA:3 Cara Menghilangkan Uban Secara Alami agar Tidak Tumbuh Lagi, Cuma Pakai Bumbu Dapur!

BACA JUGA:5 Rekomendasi Wangi Parfum Indomaret yang Enak, Aroma Manis yang Segar untuk Kegiatan Seharian

Cara meracik dan menggunakan masker:

  • Langkah pertama, campurkan semua bahan yang sudah disiapkan
  • Masukkan air secara perlahan agar masker tidak terlalu encer
  • Aduk semuanya agar tercampur rata
  • Setelah masker bertekstur pasta, bersihkan wajah
  • Aplikasikan masker menggunakan kuas 
  • Diamkan selama 15 menit lamanya
  • Kalau sudah, bilas wajah dengan air sembari gosok lembut

Cara menggunakan minyak zaitun untuk wajah ini bisa dipakai secara rutin, cukup 2 kali dalam seminggu.

Akun tersebut menjelaskan, penggunaan masker ini akan membantu mencerahkan wajah juga menghilangkan bekas jerawat.

BACA JUGA:Bikin Kulit Lebih Bersinar, Berikut 5 Rekomendasi Moisturizer Wajah Bikin Kulit Cerah yang Ada di Minimarket

Karena setiap orang memiliki kondisi kulit tertentu, jangan lupa lakukan tes tempel atau tes alergi terlebih dahulu untuk mengetahui kecocokan kulit kita ya.

Kamu bisa mengoleskan masker sedikit saja pada kulit rahang atau belakang telinga. Jika setelah pemakaian tidak terjadi reaksi apapun maka makser ini cocok untukmu.

Tapi kalau kamu menemukan efek samping yang tidak diinginkan, maka baiknya segera hentikan pemakaian. (*) 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: