Cara Menggunakan Minyak Zaitun untuk Wajah Agar Cerah Tanpa Noda Hitam, Campur 3 Bahan Ini Bikin Glowing

Cara Menggunakan Minyak Zaitun untuk Wajah Agar Cerah Tanpa Noda Hitam, Campur 3 Bahan Ini Bikin Glowing

Cara Menggunakan Minyak Zaitun untuk Wajah Agar Cerah Tanpa Noda Hitam, Campur 3 Bahan Ini Bikin Glowing-Tangkapan layar lemon8/Putri Fitriah-Tangkapan layar lemon8/Putri Fitriah

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Sudah tau belum bagaimana cara menggunakan minyak zaitun untuk wajah agar cerah tanpa noda hitam? Simak artikel berikut sampai akhir ya.

Minyak zaitun adalah salah satu minyak kaya manfaat yang kerap dijadikan sebagai bahan alternatif perawatan kulit secara alami.

Penggunaannya biasanya lebih dianjurkan untuk tipe kulit kering, karena kandungan pelembap dari minyak ini akan membantu mengatasi masalah kulit kering.

Selain itu, minyak zaitun juga memiliki kandungan antioksidan berkat adanya squalene, oleocanthal, dan vitamin E di dalamnya.

BACA JUGA:3 Skincare Lokal untuk Usia 40 Tahun Keatas, Rahasia Awet Muda Tanpa Flek dan Kerutan Pakai Produk Terjangkau

BACA JUGA:4 Sumber Kolagen Terbesar yang Bagus untuk Kulit dan Cegah Tanda Penuaan, Rahasia Awet Muda dari Bahan Alami

Efek antioksidan tersebut akan membantu melawan jerawat, melembapkan kulit, juga termasuk membuat warna kulit tampak lebih cerah.

Lebih dari itu, antioksidan pada minyak zaitun juga akan berperan untuk membantu mengurangi tanda penuaan seperti garis halus.

Bahan tersebut akan mencegah kersakan yang diakibatkan oleh radikal bebas, juga merangsang produksi kolagen sehingga kulit elastisitas kulit terjaga.

Cara Menggunakan Minyak Zaitun untuk Wajah

Untuk mendapatkan berbagai manfaat minyak zaitun tadi, juga sekaligus mengoptimalkan penggunaannya, minyak zaitun bisa diracik menjadi masker wajah.

BACA JUGA:4 Brand Skincare Lokal Terbaik, Kualitas Memukau dengan Harga Terjangkau

BACA JUGA:5 Cara Perawatan Rambut Panjang Agar Sehat dan Berkilau, Anti Kusut Rontok dan Bercabang

Cara penggunaan masker minyak zaitun dengan beberapa bahan alami ini dibagikan oleh Putri Fitriah dalam akun Lemon8 pribadinya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: