7 Rekomendasi Sabun Cuci Muka Terbaik untuk Kulit Berjerawat yang Sensitif, Murah dan Aman Sudah BPOM!

7 Rekomendasi Sabun Cuci Muka Terbaik untuk Kulit Berjerawat yang Sensitif, Murah dan Aman Sudah BPOM!

Rekomendasi sabun cuci muka terbaik untuk kulit berjerawat.-youtube.com/ rekomendasiupdate-youtube.com/ rekomendasiupdate

3. Citra Green Tea Anti Acne Facial Foam 

Selanjutnya ada dari Citra Green Tea Anti Acne Facial Foam yang mampu membersihkan kulit anda dan melawan jerawat serta efektif mengurangi 99% bakteri penyebab jerawat untuk kulit wajah.

Formulanya memang nggak main-main untuk kamu yang punya kulit berminyak dan sensitif gampang berjerawat. Facial foam ini tersedia dalam kemasan travel friendly yang mudah untuk dibawa kemanapun. 

Setelah menggunakan ini kamu akan merasakan sensasi kulit wajah yang tampak lebih cerah, mulus dan juga sehat. 

BACA JUGA:Review Jujur! Kupas Tuntas 4 Moisturizer Glad2glow, Mulai Wajah Kusam Hingga Jerawat Bisa Hilang Tuntas!

BACA JUGA:Pria Juga Bisa Glowing! 7 Rekomendasi Sabun Muka Pria Bikin Kulit Putih dan Hilangkan Bekas Jerawat

4. Sariayu Acne Facial Foam 

Sariayu Acne Facial Foam diformulasikan untuk membantu mengatasi masalah jerawat tanpa bikin kulit jadi kering dan iritasi. Di dalamnya terdapat kandungan bahan alami seperti ekstrak pegagan yang fungsinya dapat membantu mengoptimalkan regenarasi sel kulit dan minyak. 

Jadi saat digunakan akan membantu mengontrol kelebihan minyak di kulit sekaligus sebagai anti bakteri penyebab jerawat. Meskipun punya formula oil control dan untuk kulit berjerawat tapi nggak bikin kulit jadi kering dan iritasi saat digunakan. 

5. Sebamed Clear Face Antibacterial Cleansing Foam 

Lanjut ada dari Sebamed yang dikhususkan untuk merawat kulit berjerawat. Manfaatnya dapat membantu membersihkan kulit wajah, dan menghambat pertumbuhan bakteri penyebab jerawat. 

Meskipun diformulasikan untuk kulit berminyak dan berjerawat namun juga dapat melembabkan kulit setelah digunakan. Kulit jadi terasa lebih lembab dan kenyal.

Untuk kandungannya terdapat montaline C40 yang berfungsi sebagai antibakteri dan dapat membunuh kurang lebih hingga 10.000 bakteri di wajah. 

Saat diaplikasikan ke wajah akan membuat busa yang lembut tapi tetap bisa efektif dalam membersihkan kotoran sampai ke pori-pori kulit.

Kemudian ada juga kandungan panthenol yang punya manfaat untuk membantu menyembuhkan kulit rusak akibat bopeng akibat jerawat, dan mengoptimalkan proses regenerasi kulit.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: