Dikenal Sebagai Skutik Premium? Yuk Intip Kelebihan dan Kekurangan Honda Forza 2024
Dikenal Sebagai Skutik Premium? Yuk Intip Kelebihan dan Kekurangan Honda Forza 2024-Youtube.com/Motoria-
BACA JUGA:Tetap Lincah dan Gesit! Inilah Rekomendasi Motor yang Cocok untuk Badan Besar, Dijamin Nggak Oleng
3. Fitur yang Canggih
Kelebihan Honda Forza 2024 yang ketiga adalah fitur yang canggih. Honda Forza 2024 sudah disematkan dengan berbagai fitur canggih yang membuatnya semakin nyaman dan aman untuk dikendarai.
Mulai dari Honda Smart Key System, Anti-lock Braking System (ABS), LED Taillight with ESS, Electrically Adjustable WindScreen, USB Type-C Charger in Console Box, Front Body Mounted Back Mirror With Integrated Winker, All LED Lighting System dan Traction Control System (TCS).
4. Kapasitas Bagasi yang Besar
Kelebihan Honda Forza 2024 yang keempat adalah kapasitas bagasi yang besar. Honda Forza 2024 memiliki kapasitas bagasi yang besar, yaitu 48 liter.
Dengan kapasitas bagasi segitu, memungkinkan pengendara untuk membawa lebih banyak barang saat berkendara.
BACA JUGA:Cocok untuk Pergi Ke Kampus! Inilah 5 Mobil Bekas Murah Dibawah 100 Juta, Auto Jadi Pusat Perhatian!
5. Kenyamanan Berkendara
Kelebihan Honda Forza 2024 yang terakhir adalah kenyamanan berkendara. Honda Forza 2024 memiliki posisi duduk yang nyaman dan suspensi yang empuk.
Posisi duduk seperti itulah yang membuat pengendara merasa nyaman saat berkendara, dalam perjalanan jauh sekalipun.
Kekurangan Honda Forza 2024
Berikut ini adalah Kekurangan Honda Forza 2024:
1. Harga yang Mahal
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: