Tempatnya Bikin Tenang, 5 Curug yang Masih Alami di Purwokerto Ini Bisa Kamu Kunjungi untuk Liburan!

Tempatnya Bikin Tenang, 5 Curug yang Masih Alami di Purwokerto Ini Bisa Kamu Kunjungi untuk Liburan!

curug yang masih alami di Purwokerto--Instagram/curug_jenggala

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Kamu sedang mencari curug yang masih alami di Purwokerto, kami ada beberapa daftarnya yang bisa kamu kunjungi berlibur lho.

Purwokerto sendiri, memiliki julukan sebagai kota seribu curug atau dalam bahasa Indonesia berarti air terjun, ini karena memang disini banyak terdapat curug atau air terjun tersebut.

Hampir semua curug yang ada di Purwokerto, masih terjaga keasliannya, dan memiliki air yang jernih serta aliran yang sangat deras, cocok untuk bersantai, berikut kami berikan beberapa rekomendasi curug yang masih alami di Purwokerto, simak sampai selesai ya.

BACA JUGA:Cocok Bagi Petualang! Inilah 4 Daftar Wisata Alam di Petungkriyono Pekalongan yang Wajib Dikunjungi

BACA JUGA:Ke Pekalongan Sehari? Ini Daftar Objek Wisata Khas Pekalongan yang Wajib Dikunjungi, Cocok Bagi Traveler!

1. Curug Cipendok

Rekomendasi curug yang masih alami di Purwokerto, pertama kami menawarkan Curug Cipendok yang masih sangat asli dan cocok untuk melepas penat.

Curug Cipendok ini, benar-benar masih terjaga kealamiannya, sebab jika beruntung kamu bisa bertemu dengan burung elang Jawa yang terkadang ada di sekitaran sini.

Selain ada elang Jawa, jika kamu beruntung kamu juga bisa bertemu dengan hewan lain, yaitu ada monyet abu-abu yang menjadi spesies endemik dari Purwokerto.

Curug Cipendok ini, benar-benar menawarkan udara yang sangat sejuk dan air yang sangat jernih, kamu juga bisa berenang ditempat ini sepuasnya.

BACA JUGA:4 Tempat Camping di Pekalongan Buat Staycation, Bisa Nikmatin Pemandangan Malam yang Indah

BACA JUGA:Bosan? Yuk Liburan ke Pekalongan! Inilah Wisata Alam Pekalongan yang Bikin Pikiran Segar

2. Curug Gomblang

Purwokerto, memang banyak dikenal dengan sebutannya sebagai kota seribu curug, salah satunya yang bisa kamu kunjungi adalah Curug Gomblang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: