Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz, Spek Layar Kelas Atas Bikin Scrolling Lancar dan Gaming Mulus!

Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz, Spek Layar Kelas Atas Bikin Scrolling Lancar dan Gaming Mulus!

Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz, Spek Layar Kelas Atas Bikin Scrolling Lancar dan Gaming Mulus!-youtube.com/Mikhayila.ID -

3. Poco X5 5G

Rekomendasi berikutnya kembali berasal dari Poco X5 5G. HP ini hadir untuk kalian yang ingin memiliki HP gaming dengan chipset Snapdragon yang kualitas layarnya bagus.

BACA JUGA:Intip Kelebihan dan Kekurangan Samsung Galaxy A24  LTE: HP Mid Range Bisa Upgrade OS yang Menarik Dilirik! 

BACA JUGA:Mantap Nih Harganya Dipangkas Sampai Rp 700 Ribuan, Berikut Bocoran HP Oppo Turun Harga pada Juni 2024! 

Smartphone ini hadir dengan layar AMOLED 6.67 inci yang sudah full HD+ dan mendukung refresh rate120Hz serta touch sampling rate 240Hz.

Jadi untuk bermain game atau nonton video HD bakal kelihatan tajam dan berwarna. Tingkat kecerahan maksimalnya bisa mencapai 1200 nits. 

Sehingga layarnya ini akan tetap kelihatan jelas meskipun digunakan di bawah terik matahari. Layarnya juga sudah dilapisi Corning Gorilla Glass 3 yang membuat lebih tahan akan benturan ringan dan goresan.

Untuk aktivitas browsing, chat dan scrolling media sosial akan terasa smooth tanpa kendala yang mana brightness nya jika di dalam ruangan bisa mencapai 438 nits.

BACA JUGA:Review Jujur Spesifikasi dan Fitur  itel RS4, Kejutan HP Murah Rp 1 Jutaan Tapi Performanya Ngebut! 

BACA JUGA:Review Perbandingan Spesifikasi Samsung A22 vs Oppo A74, Duel HP Layar AMOLED Worth It Mana untuk Dibeli? 

Sementara saat digunakan di luar ruangan saat terik matahari siang, layarnya akan tetap kelihatan jelas dan aman.

Karakter warna layarnya juga keren di mana terdapat mode Vivid atau default nya mendekati 100% DCIP3 dan di mode Saturated 177% SRGB  dan di mode Standar mendekati 100%  SRGB.

Jadi buat kalian yang mencari HP Rp 2 jutaan dengan layar yang bagus dengan akurasi warna yang tinggi serta performanya juga mumpuni, maka Poco X5 5G dapat menjadi pilihan menarik.

4. Infinix Note 40

Geser ke rekomendasi selanjutnya untuk HP spek layar atas ada dari Infinix Note 40. HP ini membawa layar luas yaitu 6.78 inci dengan screen to body ratio menyentuh 94%.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: