Garang Banget! Inilah 4 Rekomendasi Motor Trail yang Tangguh Taklukan Medan Pegunungan, Segini Harganya
Motor Trail yang Tangguh Taklukan Medan Pegunungan-youtube.com- Enduro DKA
Selanjutnya adalah Yamaha WR 155 R. Jenis motor ini menggunakan mesin berkapasitas 155 cc. Dengan kapasitas ini tak heran jika tangguh dan bisa menaklukan medan jalan bahkan yang curam.
BACA JUGA:Tangguh dan Sporty, Inilah 5 Motor Bebek yang Irit BBM dan Bertenaga Mesinnya, Cocok untuk Touring!
Dengan penggunaan mesin tersebut, motor ini juga bisa menghasilkan tenaga maksimal hingga 16,4 hp pada 10.000 rpm dan torsi maksimum hingga 14,3 Nm pada 6.500 rpm.
Motor ini juga dibandrol dengan harga 38 juta nih. Motor dengan harga ini tentu sangat recomended untuk digunakan sebagai motor petualang ya.
3. Suzuki Nex Crossover
Selanjutnya ada Suzuki Nex Crossover yang jadi motor tangguh untuk menaklukan medan pegunungan. Bagaimana tidak sebab motor ini dibekali dengan mesin berkapasitas 113 cc.
Dengan kapasitas tersebut, bisa menghasilkan tenaga maksimal hingga 8,9 hp pada 8.000 rpm dan torsi maksimum hingga 8,5 Nm pada 6.000 rpm.
Bagi kamu yang tertarik untuk memiliki jenis motor ini, perlu tahu nih. Sebab motor ini dibandrol dengan harga Rp 15,4 juta.
4. Viar Cross X DB150
Selanjutnya ada Viar Cross X DB150 yang menjadi salah satu motor yang perlu kamu jajal ketika naik gunung bersama teman-temanmu. Bagaimana tidak? Pasalnya motor ini dibekali dengan mesin berkapasitas 150 cc.
BACA JUGA:Panen Hadiah Simpedes, BRI Cabang Pekalongan Bagikan Dua Mobil hingga Puluhan Motor serta Elektronik
Tak perlu diragukan lagi sebab motor ini bisa menghasilkan tenaga maksimal hingga 7,5 kW pada 7.500 rpm dan torsi maksimum hingga 9,8 Nm pada 7.000 rpm.
Itulah beberapa jenis motor trail yang tangguh taklukan medan pegunungan. Bagaimana tidak? Pasalnya motor ini sangat direkomendasi bagi penjelajah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: