Fakta Unik Tentang Frieren di Anime Sousou no Frieren: Satu-Satunya Mage yang Bisa Mengalahkan Raja Iblis

Fakta Unik Tentang Frieren di Anime Sousou no Frieren: Satu-Satunya Mage yang Bisa Mengalahkan Raja Iblis

Fakta Unik Tentang Frieren di Anime Sousou no Frieren -Frieren: Beyond Journey's End/Netflix-

RADARPEKALONGAN.CO.ID – Dalam seri anime Sousou no Frieren atau Frieren: Beyond Journey’s End, sosok Freren yang melupakan elven mage adalah tokoh utama yang penting. 

Dia juga adalah salah satu anggota Parti Pahlawan yang melengserkan Raja Iblis dari takhtanya yang telah di duduki selama ribuan tahun. 

Dalam seri anime ini, plot utama yang ditampilkan adalah sebuah perjalanan Frieren menuju Aureole atau tempat di mana para arwah beristirahat. 

Meski Frieren digambarkan sebagai mage legendaris yang sangat kuat, namun masih sedikit penjelasan tentang keseluruhan kemampuannya sebagai penyihir. 

BACA JUGA:Profil dan Fakta Unik Tentang Thistle dari Anime Delicious in Dungeon: Lunatic Magician yang Menguasai Dungeon

BACA JUGA:Spoiler Anime The Elusive Samurai Episode 4: Tokiyuki Dihadakan pada Masalah Besar, Akan Ada Konflik Baru

Salah satu fakta unik tentang Frieren di anime Sousou no Frieren adalah dia sebenarnya lebih kuat dari kebanyakan Penyihir Kelas Satu. 

Dalam masa hidupnya selama seribu tahun lebih hingga akhirnya dia bergabung dengan Parti Pahlawan, nama Frieren sangatlah dikenal di kalangan para penyihir dan iblis. 

Frieren terkenal sebagai mage yang telah membunuh banyak iblis hingga para iblis menjulukinya sebagai Sousou no Frieren atau Frieren sang Pembunuh Iblis. 

Selain itu, Frieren juga berpartisipasi dalam analisis umat manusia pada banyak sihir ciptaan iblis, di antaranya adalah sihir Zoltrak dan sihir terbang. 

BACA JUGA:Spoiler Season 2 Anime Delicious in Dungeon, Akan Dibagi Jadi 2 Sesi: Plot Makin Seru dan Banyak Konflik Baru

BACA JUGA:Siapa Iblis Terkuat Setelah Muzan di Anime Demon Slayer? Ini yang Pantas Masuk ke Daftar 5 Terbesar

Zoltrak atau Soul Track, adalah sihir ciptaan iblis Quall yang dahulu dikenal sebagai iblis pembunuh manusia dan sempat membuat Frieren kewalahan. 

Frieren adalah saksi hidup dari sihir Zoltrak yang bisa mengajarkan dan menganalisis sihir ini agar bisa diteliti lebih lanjut oleh umat manusia. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: