4 Skincare Terbaik untuk Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas, Minimalkan Tanda Penuaan Bikin Glowing!

4 Skincare Terbaik untuk Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas, Minimalkan Tanda Penuaan Bikin Glowing!

4 Skincare Terbaik untuk Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas, Minimalkan Tanda Penuaan Bikin Glowing!-YouTube/I Am That Girl -

RADARPEKALONGAN.CO.ID – Apa saja sih rekomendasi skincare terbaik untuk flek hitam usia 40 tahun ke atas? Simak artikel berikut sampai akhir ya.

Flek hitam umumnya terjadi di wajah, sekalipun juga bisa muncul pada area tangan dan bagian kulit lainnya.

Kemunculannya di wajah bisa menyebabkan tampilan kulit cenderung kusam dan warna kulit menjadi tidak merata.

Noda hitam atau kegelapan ini disebabkan karena faktor penuaan, paparan sinar matahari berlebih, polusi, dan radikal bebas lainnya juga. Bisa juga saat ada bekas luka di kulit.

BACA JUGA:Racikan DIY Toner untuk Menutupi Rambut Uban, Cukup Pakai 1 Jenis Bahan Minuman Ini Jadi Hitam Lagi

BACA JUGA:4 DIY Cara Menghilangkan Kulit Kering Bersisik dengan Bahan Alami, Langsung Halus dan Cerah Cuma Pakai Ini!

Termasuk saat memasuki usia 40 tahun ke atas, regenerasi kulit akan melambat. Paparan sinar matahari dengan kandungan radikal bebas bisa membuat kulit susah beregenerasi sehingga muncul flek.

Untuk mengatasi hal tersebut cara yang paling mudah dilakukan adalah dengan menggunakan produk skincare yang tersedia di pasaran. 

Tidak perlu bingung mencari produknya, berikut beberapa rekomendasi produk skincare yang bisa dipakai untuk perawata flek hitam usia 40 tahun ke atas.

Skincare Terbaik untuk Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas 

1. Elsheskin Radiant Advance Serum

Di urutan pertama, ada rekomendasi skincare terbaik untuk flek hitam usia 40 tahun ke atas berupa serum dari Elsheskin.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Serum Usia 40 Tahun ke Atas, Pudarkan Flek dan Garis Halus Rahasia Tanpa Tanda Penuaan

BACA JUGA:4 Body Lotion Memutihkan untuk Kulit Kusam dan Tidak Merata, Putih Seketika Tersedia di Indomaret dan Alfamart

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: