Solusi Liburan Hemat, 5 Tempat Wisata Hits di Malang Ini Wajib Kamu Kunjungi untuk Berlibur!

Solusi Liburan Hemat, 5 Tempat Wisata Hits di Malang Ini Wajib Kamu Kunjungi untuk Berlibur!

tempat wisata hits di Malang--Instagram/ayodolan

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Mencari tempat wisata hits di Malang, bukan sebuah hal yang susah untuk dilakukan karena ada banyak pilihannya disini.

Malang merupakan salah satu kota yang ada di Jawa Timur, dan memang dikenal memiliki banyak tempat wisata menarik untuk dikunjungi, mulai dari wisata alam, wisata air sampai wisata buatan pun semuanya lengkap.

Jika kamu sedang berada di Malang, kamu tidak perlu bingung untuk mencari tempat wisata hits di Malang, karena ada banyak pilihan yang tersedia, tentu saja dengan harga tiket yang terjangkau.

Melalui artikel ini, buat kamu yang masih bingung ingin menghabiskan waktu libur dengan keluarga dimana, berikut kami berikan daftar rekomendasinya.

BACA JUGA:5 Tempat Wisata Alam Terbaru, Viral dan Hits di Sekitar IKN Kalimantan yang Wajib Dikunjungi

BACA JUGA:5 Tempat Wisata Terbaru dan Terpopuler di Semarang Jawa Tengah yang Menarik Para Wisatawan

1. Candi Singosari

Rekomendasi tempat wisata hits di Malang, pertama ada Candi Singosari yang berada di desa Candirenggo kecamatan Singosari kabupaten Malang.

Candi Singosari ini, memiliki cerita yang dapat dihubungkan dengan Raja Kartanegara yang berasal dari Kerajaan Singosari yang ada pada zaman dulu.

Jika kamu sedang berada di kota Malang, dan ingin berkunjung kesini kamu harus menempuh perjalanan lebih dari 10 kilometer, sementara jika kamu dari Surabaya menempuh jarak 88 kilometer.

Menunju ke Candi Singosari ini, kamu bisa menggunakan kendaraan pribadi seperti mobil, dan selama perjalanan juga menawarkan pemandangan yang indah.

BACA JUGA:5 Wisata Alam Terbaru, Viral dan Hits di Semarang yang Enak untuk Liburan Akhir Pekan!

BACA JUGA:Dijamin Menyenangkan, 5 Tempat Wisata Alam di Malang Ini Cocok untuk Liburan Bareng Buah Hati!

2. Taman Langit Gunung Banyak

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: