Bingung Mau Makan Siang Dimana, 5 Wisata Kuliner di Semarang yang Legendaris Ini Bisa Kamu Cobain Dijamin Enak

Bingung Mau Makan Siang Dimana, 5 Wisata Kuliner di Semarang yang Legendaris Ini Bisa Kamu Cobain Dijamin Enak

wisata kuliner di Semarang yang legendaris--Instagram/kuliner.jawatengah

Selain itu, biasanya juga disajikan dengan menu lain, seperti sate ayam dan juga uritan daging, ada juga kulit yang dibakar, sehingga lebih nikmat.

Satu porsi Bakmi Jowo Doel Noemani ini, dihargai sebesar Rp 17.000 saja, dan mulai buka sejak pukul 10 pagi sampai 12 malam.

BACA JUGA:Cocok untuk Nongkrong Malam Hari, Inilah 5 Coffee Shop Cozy di Pekalongan untuk Nongkrong, Menunya Terjangaku!

BACA JUGA:Harga Menunya Terjangkau, Inilah 5 Coffee Shop untuk Makan Siang di Pekalongan, Banyak Pilihan Menunya!

5. Pisang Plenet

Rekomendasi wisata kuliner di Semarang yang legendaris, selanjutnya ada Pisang Plenet cocok buat kamu yang ingin menikmati pisang dengan kreasi yang berbeda.

Jika diartikan ke dalam bahasa Indonesia, pisang plenet ini merupakan pisang yang dipenyet, namun dengan kreasi yang berbeda lagi, karena disajikan dengan cara yang unik.

Pembuatan pisang plenet juga unik, sebab tidak digoreng di atas minyak, melainkan dengan cara dibakar di atas bara api, sampai benar-benar layu dan berwarna kecoklatan, kemudian akhirnya di plenet atau di penyet.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: