5 Rekomendasi Jas Hujan Terbaik yang Anti Rembes dan Tahan Lama, Pas Buat Motoran

5 Rekomendasi Jas Hujan Terbaik yang Anti Rembes dan Tahan Lama, Pas Buat Motoran

5 Rekomendasi Jas Hujan Terbaik yang Anti Rembes dan Tahan Lama, Pas Buat Motoran-Instagram.com/kemenparekraf.ri-

Rekomendasi jas hujan terbaik yang anti rembes dan tahan lama urutan keempat datang dari Axio. Axio merupakan brand lokal yang menawarkan jas hujan dengan  harga terjangkau.

Meskipun harganya terjangkau, tetapi tetap berkualitas. Jas hujan Axio terbuat dari bahan yang tahan air dan dilengkapi dengan reflektor.

Dengan desain simpel dan praktis sehingga tak heran jika jas hujan Axio menjadi pilihan favorit banyak sepeda motor karena sangat mudah digunakan. 

Jas hujan Respiro menawarkan 9 pilihan produk jas hujan yang anti rembes dan tahan lama yakni ax 289 Project Karet, ax 661 2 tone Karet, ax 661 Karet, ax 662 Karet, ax 882 V series Sporty, ax-332 Carbon, ax-882 Silver series, CIA series, dan X series.

BACA JUGA:Makin Mempesona! Ternyata Inilah 5 Kelebihan Honda PCX yang Jarang Diketahui, Cocok Menemani Perjalananmu

BACA JUGA:Suka Bawa Banyak Barang Bawaan, Inilah 3 Motor Matic Honda yang Bagasinya Luas Harganya Terjangkau!

kedua produk jas hujan Axio tersebut dibanderol dengan kisaran harga mulai dari Rp 98.000 hingga Rp 335.000 di website resminya axio.co.id

5. Tiger Head

Rekomendasi jas hujan terbaik yang anti rembes dan tahan lama urutan kelima datang dari Tiger Head. Tiger Head merupakan brand lokal yang sudah lama terkenal di Indonesia. 

Meskipun harganya terjangkau, tetapi kualitas tak perlu diragukan lagi. Dengan desain yang beragam dan harga terjangkau  sehingga tak heran jika jas hujan Tiger Head menjadi pilihan favorit banyak sepeda motor karena bervariasi. 

Jas hujan Tiger Head dibanderol dengan kisaran harga mulai dari Rp 119.000 hingga Rp 260.000 di instagram.com/tigerheadofficial atau berbagai platform e-commerce.

Itulah 5 rekomendasi jas hujan terbaik yang anti rembes dan tahan lama, pas buat motoran. Dengan memilih jas hujan yang tepat, Anda dapat tetap nyaman dan aman saat berkendara di tengah hujan. 

Selamat memilih!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: