Perbedaan Film My Annoying Brother Versi Indonesia dan Korea yang Tayang 24 Oktober, Penuh Kearifan Lokal!

Perbedaan Film My Annoying Brother Versi Indonesia dan Korea yang Tayang 24 Oktober, Penuh Kearifan Lokal!

perbedaan Film My Annoying Brother Versi Indonesia dan Korea-ilustrasi perbedaan Film My Annoying Brother Versi Indonesia dan Korea-youtube.com

Sayangnya, saat hubungan keduanya sudah membaik, Jaya mendapatkan kabar bahwa ia didiagnosi kanker stadium akhir dan usianya tidak lama lagi.

BACA JUGA:Wajib Nonton! 3 Rekomendasi Drakor Time Travel yang Seru di Netflix Berbagai Genre Sayang untuk Dilewatkan

BACA JUGA:Cinta Seorang Bersendok Emas dan Orang Biasa! Ini Sinopsis Drakor Cinderella at 2 AM yang Diadaptasi Webtoon

Di sisa usianya, ia dan guru judo Kemal yakni Amanda mencoba mendorong Kemal untuk mengikuti olimpiade atlet disabilitas.

Meskipun awalnya Kemal tidak mau, dengan bujukan dan semangat yang diberikan oleh sang kakak dan sang guru, akhirnya ia mau melakukannya.

Demikian perbedaan film My Annoying Brother versi Indonesia dan Korea beserta sinopsisnya. Yuk nantikan film My Annoying Brother ini pada 24 Oktober 2024 di bioskop seluruh Indonesia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: