Kamu Sudah Tahu? Ini Dia 4 Fakta Elfaria di Anime Wistoria Wand and Sword yang Super Unik!

Kamu Sudah Tahu? Ini Dia 4 Fakta Elfaria di Anime Wistoria Wand and Sword yang Super Unik!

Ini Dia Fakta Elfaria di Anime Wistoria Wand and Sword -Wistoria: Wand and Sword/AnimeTV-

BACA JUGA:Sinopsis Manga Kagurabachi, Pemenang Next Manga Awards 2024: Kombinasi Seru Katana dan Sihir!

4. Teori 

Banyak diskusi dari penggemar yang menyatakan bahwa teman sekamar Will di asrama akademi, Rosti, sebenarnya adalah klona dari Elfaria. 

Hal ini diasumsikan sebagai obsesi Elfaria untuk bisa dekat dengan Will dan bisa memperhatikannya dari dekat. 

Teori ini juga didukung dengan karakter Elfaria yang selalu terlihat mengantuk, yang mana dicuriai dia merasa lelah setelah mengendalikan klonanya secara penuh. 

Dalam seri manga, terlihat bahwa Elfaria terbangun dari tidurnya setelah Rosti diserang secara brutal oleh teroris yang menyerang kota. 

BACA JUGA:7 Rekomendasi Manga untuk Pemula Buat Kamu yang Baru Coba Baca Komik Jepang!

BACA JUGA:Sinopsis Manga Gachiakuta, Seri yang Dipercaya Bakal Jadi The Next Generation of Shounen Manga!

Jadi itulah beberapa fakta Elfaria di anime Wistoria Wand and Sword yang bisa kita ambil dari cuplikan seri anime serta manga-nya. 

Ke depannya, Elfaria akan snaga berperan penting dalam kelanjutan plot di seri anime manga ini. 

Dan Elfaria jua akan jadi salah satu yang membantu Will dalam mengaktifkan sihir di pedang Wyss yang dia gunakan. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: