5 Moisturizer yang Mengandung Ceramide untuk Melindungi Skin Barrier, Bantu Regenerasi dan Perbaikan Kulit

5 Moisturizer yang Mengandung Ceramide untuk Melindungi Skin Barrier, Bantu Regenerasi dan Perbaikan Kulit

5 Moisturizer yang Mengandung Ceramide untuk Melindungi Skin Barrier, Bantu Regenerasi dan Perbaikan Kulit-Radarpekalongan/istimewa-

RADARPEKALONGAN.CO.ID – Kalau kamu mencari rekomendasi produk moisturizer yang mengandung ceramide untuk melindungi skin barrier, simak artikel berikut sampai akhir ya.

Moisturizer adalah skincare yang perlu digunakan untuk menjaga kulit agar tidak kering, tetap terhidrasi, dan lembap sepanjang hari.

Salah satu kandungan moisturizer yang bagus untuk perawatan kulit adalah ceramide. Apakah kamu baru mendengarnya?

Bahan tersebut akan membantu melindungi skin barrier, mencegah penuaan, dan melindungi kulit dari kerusakan.

BACA JUGA:Review Battle 2 Sabun Pembersih Wajah Wardah, Mana yang Lebih Nyaman dan Paling Ga Bikin Kering di Wajah?

BACA JUGA:4 Serum Pencerah dari Glad2glow, Mana yang Paling Cocok untuk Pudarkan Noda Hitam di Kulitmu?

Nah, biar kamu nggak kebingungan mencari moisturizer dengan kandungan ceramide berikut kami berikan beberapa rekomendasi yang bisa dijadikan referensi.

Moisturizer yang Mengandung Ceramide 

1. Hanasui Ceramide Probiotics Moisturizer Gel

Dengan kandungan 5x ceramide di dalamnya, pelembap dari Hanasui ini akan membantu memperbaiki dan memperkuat skin barrier, juga melembapkan kulit.

Kandungan lainnya juga akan membantu merawat semua jenis kulit agar lebih sehat, cerah dan lembap.

Tekstur gelnya yang ringan akan menenangkan kulit kemerahan dan iritasi, mendorong regenerasi kulit, menghidrasi selama 14 jam.

BACA JUGA:4 Sunscreen Gel yang Ringan di Kulit, Cocok untuk Kulit Berminyak Cepat Meresap Tanpa Menyumbat Pori

BACA JUGA:5 Skincare Terbaik yang Ampuh Hilangkan Kerutan dan Kencangkan Kulit di Usia 40 Tahun ke Atas

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: