4 Destinasi Wisata yang Seru dan Aesthetic di Sentul ini Wajib Dikunjungi Bersama Keluarga

4 Destinasi Wisata yang Seru dan Aesthetic di Sentul ini Wajib Dikunjungi Bersama Keluarga--
RADARPEKALONGAN.CO.ID - 4 destinasi wisata yang seru dan aesthetic di Sentul ini wajib dikunjungi bersama keluarga. Penasaran, apa saja? Yuk, simak penjelasannya disini!
Sentul, dengan kesejukan udaranya dan keindahan alamnya, memang menjadi destinasi favorit bagi warga Jabodetabek. Tak hanya menawarkan keindahan alam, Sentul juga punya banyak spot wisata yang seru dan instagramable, cocok untuk liburan keluarga.
Tak heran, jika banyak para wisatawan yang berkunjung ke Sentul.Maka dari itu, kami sudah merangkumkan 4 destinasi wisata yang seru dan aesthetic di Sentul ini wajib dikunjungi bersama keluarga.
4 Destinasi Wisata yang Seru dan Aesthetic di Sentul ini Wajib Dikunjungi Bersama Keluarga
Berikut ini adalah 4 destinasi wisata yang seru dan aesthetic di Sentul:
BACA JUGA:4 Rekomendasi Tempat Wisata di Sumowono Semarang, Cocok untuk Liburan Keluarga Dengan Spot Menarik
1. Taman Fathan Hambalang
Taman Fathan Hambalang terletak di Hambalang, Citeureup, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Ingin menikmati pemandangan alam yang hijau dan udara segar?
Taman Fathan Hambalang merupakan pilihan tepat. Dengan latar belakang Gunung Pancar, Gunung Pangrango, dan Gunung Gede, para wisatawan bisa bersantai sambil menikmati keindahan alam yang menakjubkan.
Spot foto yang instagramable juga banyak tersedia disini, mulai dari gazebo dengan pemandangan gunung hingga spot bunga-bunga yang cantik. Tempat wisata ini buka setiap hari dari pukul 11.00-21.00 (Senin-Jumat) dan Sabtu-Minggu (09.00-21.00).
Untuk harga tiket masuk di Taman Fathan Hambalang, kamu perlu membayar sebesar Rp 5.000. Informasi selengkapnya bisa kunjungi instagram.com/tamanfathan_hambalang
BACA JUGA:Bikin Heboh! 11 Destinasi Wisata yang Sempat Dikunjungi YouTuber IShowSpeed Selama di Indonesia
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: