Surat Protes Indonesia ke AFC Ditolak, Ini Penjelasan PSSI

Surat Protes Indonesia ke AFC Ditolak, Ini Penjelasan PSSI-kompas.com-Youtube
Meskipun perubahan hasil pertandingan bukanlah tujuan utama, namun PSSI berharap prinsip fair play dapat ditegakkan agar sepak bola Indonesia dihormati di panggung dunia.
Selain itu, proses naturalisasi Kevin Diks juga masih berjalan, dan PSSI akan melanjutkan fokus pada hal ini setelah laga melawan China.
Dengan segala upaya yang dilakukan, PSSI berharap bisa membawa perubahan positif dan memastikan masa depan sepak bola Indonesia yang lebih baik dan adil.
BACA JUGA:Setara Bomber Inter Milan, Mees Hilgers Menjadi Salah Satu Pemain Timnas yang Disorot FIFA!
Itulah tadi penjelasan mengenai penjelasan PSSI terkait surat protes Indonesia ke AFC ditolak. Semoga bermanfaat, terima kasih.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: