Guru PAI Non-Sertifikasi Kabupaten Pekalongan Ngadu ke Dewan, Ini Yang Mereka Perjuangkan

Guru PAI Non-Sertifikasi Kabupaten Pekalongan Ngadu ke Dewan, Ini Yang Mereka Perjuangkan

Perwakilan guru PAI non-sertifikasi Kabupaten Pekalongan ngadu ke Dewan agar mereka bisa ikut PPG.-Hadi Waluyo-

Skema pembiayaan kedua, kata Munir, sebagian akan menggunakan APBD Kabupaten Pekalongan untuk bisa mendorong agar mereka bisa ikut PPG, dan skema ketiga akan didorong menggunakan pihak ketiga untuk pembiayannya, yakni Baznas.

"Kita akan bertahap karena kapasitas LPTK (Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan, red) tidak bisa menampung 300 itu. Pendidikannya nanti hanya beberapa bulan, tidak ada satu tahun. Mudah-mudahan di tahun 2025 selesai 300 orang itu," ungkap dia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: