3 Masker yang Bikin Putih Glowing dari Bahan Alami, Gunakan Rutin Kulit Langsung Awet Muda

3 Masker yang Bikin Putih Glowing dari Bahan Alami, Gunakan Rutin Kulit Langsung Awet Muda

3 Masker yang Bikin Putih Glowing dari Bahan Alami, Gunakan Rutin Kulit Langsung Awet Muda-Freepik-

Masker tomat ini mungkin akan lebih cocok digunakan oleh anak-anak yang sudah berada di tingkat sekolah dasar atau di atasnya.

Berikut ini cara membuat masker yang bikin putih glowing dari bahan alami:

-    Pertama, kamu bisa menyiapkan 1 buah tomat, 1 sendok teh yoghurt tawar dan 1 sendok makan oatmeal.
-    Haluskan tomat kemudian kamu bia mencampurkannya dengan oatmeal dan yoghurt
-    Aduk semua bahan tersebut hingga merata
-    Oleskanlah masker tomat ke kulit wajah dan leher anak secara menyeluruh
-    Diamkan hingga beberapa menit kurang lebih selama 10 menit, setelah itu bilas dengan air hingga bersih lalu keringkan.

2.    Masker buah naga putih

Masker yang bikin putih glowing dari bahan alami selanjutnya adalah masker buah naga putih.

BACA JUGA:Beauty Hack: Cara Pakai Lidah Buaya untuk Mengecilkan Pori-Pori, Cuma 5 Langkah

BACA JUGA:5 Makanan Alami yang Bikin Wajah Glowing dan Sehat! Kulit Mulus Tanpa Kerutan

Tak hanya mmiliki rasa yang lezat, ternyata buah naga putih ini juga memberikan beragam manfaat yang baik untuk kesehatan kulit anak-anak ataupun orang dewasa.

Hal tersebt dikarenakan buah naga putih ini diketahui tinggi akan air dan nutrisi, sehingga diyakini mamp membuat kulit terlihat glowing.

Tak hanya berhenti sampai disitu saja, masker wajah buah naga putih ini juga mampu membantu mendingnkan kulit kamu yang terbakar matahari.

Berikut ini cara membuat masker yang bikin putih glowing dari bahan alami:

-    Pertama, kamu bisa menyiapkan setengah buah naga putih yang telah dihaluskan, 1 endok teh minyak zaitun dan 2 sendok teh madu
-    Campurkan bahan-bahan tersebut ke dalam suatu wadah atau mangkuk lalu aduk hingga merata
-    Oleskanlah ke seliruh bagian kulit wajah
-    Diamkan selama kurang lebih 20 menit
-    Bilas wajah hingga bersih lalu keringkan dengan handuk.

BACA JUGA:Beauty Hack: Cara Pakai Lidah Buaya untuk Mengecilkan Pori-Pori, Cuma 5 Langkah

BACA JUGA:5 Makanan Alami yang Bikin Wajah Glowing dan Sehat! Kulit Mulus Tanpa Kerutan

3.    Masker madu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: