Exco PSSI Pastikan Tak Ada Rapat Bahas Pemecatan Shin Tae-yong, Masa Depannya Masih Aman?

Exco PSSI Pastikan Tak Ada Rapat Bahas Pemecatan Shin Tae-yong, Masa Depannya Masih Aman?

Exco PSSI Pastikan Tak Ada Rapat Bahas Pemecatan Shin Tae-yong-TRIBUN BALI-Youtube

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Pada artikel kali ini, kita akan membahas mengenai Exco PSSI pastikan tak ada rapat bahas pemecatan Shin Tae-yong.

Spekulasi tentang nasib pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, kembali menjadi perbincangan hangat.

Namun, anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI, Vivin Cahyani, dengan tegas menyatakan bahwa hingga saat ini belum ada rapat resmi yang membahas pemecatan pelatih asal Korea Selatan tersebut.

Kabar ini muncul setelah salah satu anggota Exco PSSI, Khairul Anwar, membuat unggahan di Instagram pribadinya yang memancing berbagai spekulasi.

Unggahan tersebut dianggap sebagai kode bahwa Shin Tae-yong akan segera lengser dari jabatannya.

BACA JUGA:Nasib Shin Tae-yong sebagai Pelatih Timnas Indonesia Terjawab Siang Ini?

BACA JUGA:Evan Dimas dan Misteri Karirnya yang Merosot Tajam, Ternyata…

Namun, hingga kini, tidak ada pernyataan resmi dari pihak PSSI, termasuk dari juru bicara Arya Sinulingga dan Sekretaris Jenderal PSSI, Sumarji.

Dilansir RADARPEKALONGAN.CO.ID dari kanal Youtube TRIBUN BALI, berikut ini adalah pembahasan mengenai Exco PSSI pastikan tak ada rapat bahas pemecatan Shin Tae-yong.

Isu Lama yang Kembali Mengemuka

Rumor pemecatan Shin Tae-yong sebenarnya bukan hal baru. Setelah Timnas Indonesia gagal lolos ke semifinal Piala AFF 2024, kabar tersebut semakin sering terdengar.

Meski begitu, hingga saat ini belum ada keputusan resmi terkait masa depan pelatih yang pernah membawa Timnas U-20 tampil impresif di berbagai turnamen.

Dalam wawancara eksklusif dengan Kompas.com, Vivin Cahyani menegaskan, "Belum ada rapat soal pemecatan Shin Tae-yong.

BACA JUGA:Demi Piala Dunia 2026, Inilah 10 Pemain Top Dunia yang Pindah Kewarganegaraan di Tahun 2024!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: