3 Cara Membuat Jamu Awet Muda dan Cantik, Cuma Pakai Bahan Dapur Tanpa Ribet

3 Cara Membuat Jamu Awet Muda dan Cantik, Cuma Pakai Bahan Dapur Tanpa Ribet

3 Cara Membuat Jamu Awet Muda dan Cantik, Cuma Pakai Bahan Dapur Tanpa Ribet-Youtube.com /Dapur Bunda Keysha-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Tak banyak yang tahu, cara membuat jamu awet muda dan cantik sangat mudah dicoba. Bahakan, cukup menggunakan bahan-bahan di dapur. Penasaran, kan?

Namun, sebelum membahas caranya. Kamu wajib simak dulu nih ciri-ciri wajah awet muda. Ini dia informasinya;

  • Kulit terasa kenyal dan elastis.
  • Kulit lebih cerah dan bercahaya.
  • Bebas dari kersan dan flek hitam.
  • Kelembaban kulit terjaga.

BACA JUGA:4 Cara Alami Agar Wajah Kencang Awet Muda di Usia 50 Tahun Ke Atas

Bahkan, ada juga ciri-ciri lainnya yang bisa kamu rasakan atau terlihat. Lalu, timbul sebuah pertanyaan apa saja yang membuat awet muda dan cantik?

Nah, salah satu cara yang bisa kamu lakukan adalah dengan mengkonsumsi minuman. Memangnya, agar kulit awet muda minum apa sih? Maka, jamu adalah pilihan yang tepat.

Racikan alami yang terbuat dari tanaman obat serta rempa-repah. Ternyata, mengandung berbagai manfaat lain bagi kulit. Salah satunya dalam membantu menjadikan wajah awet muda dan cantik.

BACA JUGA:Beauty Hack: Cara Pakai Kentang Agar Wajah Awet Muda, Usia 40 Tampak 30an

BACA JUGA:Cara Pakai Petroleum Jelly Agar Wajah Awet Muda, Cukup 20 Menit Saja

Cara Membuat Jamu Awet Muda dan Cantik

Nah, kalau kamu penasaran ramuan apa yang bikin awet muda? Ini da informasi lengkap dari resep jamu tradisional untuk kulit awet muda;

Bahan-bahan yang Dibutuhkan:

Lalu, bahan alami apa yang bisa membuat wajah glowing? Ini dia bahan yang kamu butuhkan dalam cara membuat jamu awet muda dan cantik;

  • 5 ruas kunyit
  • 5 biji asam jawa
  • 1 ruas jahe
  • 1 buah lemon
  • ¼ sendok garam
  • ½ sendok gula jawa

BACA JUGA:4 Rekomendasi Skincare Korea untuk Wajah Awet Muda di Usia 40 Tahun Ke Atas

Ada kandungan berupa senyawa kurkumin yang tinggi di dalam kunyit. Hal ini membantu mengaktifkan protein tertentu yang efektif menunda penuaan sel. Selain itu, juga bisa mencegah penyakit tubuh lainnya. 

Tak hanya itu, ada juga kandungan berupa antioksidan, anti radang hingga antimikroba. Kombinasi kandungan ini efektif membantu mencegah keriput higa garis halus yang mengganggu.

Begitu pula asam jawa yang punya kandungan berupa antioksidan, vitamin C serta senyawa alami. Kandungan yang bergam ini efektif dalam mencegah penuan dini sekaligus menjaga kesehatan kulit.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: