Karena memang demikian, kandungan kojic acid bisa membantu mengatasi masalah hiperpigmentasi. Termasuk flek hitam dan berkas jerawat tentunya.
Tapi tidak hanya bekas jerawat saja. Jerawat yang masih meradang juga bisa diatasi menggunakan sabun batang terbaik untuk menghilangkan flek hitam ini.
Selain mencerahkan, kojic acid juga mengandung antibakteri yang bisa membasmi bakteri penyebab jerawat tadi. Jadi, kulit pun bisa kembali bersih dan cerah.
Sesuai dengan namanya, sabun ini memberikan efek bright sehingga kulit cerah merata. Kandungannya akan membuat kulit wajah lebih sehat dan cerah, tentu kalau dipakai secara rutin.
Kamu tertarik mendapatkan produk sabun pencerah ini? Dengan banyak manfaat yang sudah disebutkan tadi, sabun ini bisa kamu beli dengan harga mulai Rp 17 ribuan. (*)