Aprikot ini mengandung 4 gram karbohidrat dan 17 kalori. Buah yang satu ini juga bisa dijadikan sebagai campuran salad.
11. Stroberi
Buah yang sering ditemui di daerah wisata Gucci ini ternyata sehat untuk penderita diabetes. rasanya yang cenderung asam bisa mengontrol kadar gula darah.
Bisa juga untuk menjaga berat badan tubuh tetap ideal. Sehingga terhindar dari kandungan lemak yang tinggi.
BACA JUGA:Resep Sawi Gulung, Diet Sayuran Rebus yang Enak dan Cocok untuk Menurunkan Berat Badan
Itulah beberapa buah yang aman untuk pengidap diabetes. Kamu perlu mencobanya agar bisa mendapatkan manfaat tanpa terlalu khawatir dengan kenaikan gula darah. (*)