RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Tahukah kamu, ternyata ada lho minuman tinggi kolagen yang mudah dibuat di rumah. Cukup dengan satu bahan bantu memutihkan kulit dan usir kerutan. Penasaran?
Perawatan kulit tak melulu dengan menggunakan beragam skincare. Namun, juga bisa menggunakan berbagai vitamin, minuman maupun makanan yang membuat nutrisi kulit dari dalam tubuh.
Sehingga, hasil menjadi lebih maksimal. Apalagi secara alami didalam tubuh terdapat kandungan kolagen. Sayangnya, jumlah nutrisi ini terus menurun seiring bertambahnya usia.
Hal ini mulai terjadi ketika usia 25 tahun keatas. Tak ayal, pada usia inilah tubuh memerlukan asupan kolagen dengan intens dan penting. Lalu, minuman apa saja yang mengandung kolagen?
Tenang saja, pada artikel ini kamu akan diajak untuk mengetahui cara membuat nya sendiri di rumah. Menarik bukan?
Namun, sebagai informasi, klagen merupakan jenis protein yang memiliki banyak manfaat. Diantaranya sebagai berikut;
- Mencegah terjadinya penuaan dini
- Melembabkan kulit secara merata
- Mencegah elastisita tekstur kulit
- Mempercepat proses penyembuhan luka
- Mengurangi resiko hiperpigmentasi
BACA JUGA: 4 Masker Wajah Tinggi Kolagen di Indomaret, Rutin Pakai Tiap Malam Kulit Putih Glowing Bebas Noda
Dibandingkan kamu harus mengeluarkan banyak biaya untuk membeli produk minuman kolagen yang mahal. Kamu bisa nih mencobanya dengan membuat sendiri di rumah. Jadi, tak ada salahnya kamu mulai praktek dari sekarang bukan?
Minuman Tinggi Kolagen yang Mudah Dibuat
Jika ditanya, sayuran apa yang banyak mengandung kolagen? Maka, wajib banget simak rekomendasi minuman kolagen terbaik agar kulit sehat yang dilengkapi dengan cara buatnya. Yuk, ikuti bestie!
Bahan yang Dibutuhkan: