Lezat dan Menyehatkan! Inilah Resep Kombinasi Jus Diet yang Manjur Bikin Badan Ideal, Dijamin Nagih

Kamis 18-01-2024,12:45 WIB
Reporter : Fani Umrotul
Editor : Dony Widyo

Tak kalah dengan buah kiwi, buah semangka juga sangat bermanfaat untuk diet. Hal ini karena buah semangka mengandung kadar yang tinggi dan juga rendah kalori. Kandungan kalori pada jus semangka dalam 2 gelas kecil yakni 80 kalori saja. 

Dengan kandungan kadar air yang tinggi inilah yang menjadikan semangka bisa menahan rasa kenyang lebih lama. Alhasil Anda tidak makan dalam jumlah banyak.

Resep Kombinasi Jus Diet yang Manjur Bikin Badan Ideal dengan Jus Kiwi dan Semangka

Jika Anda ingin membuat resep kombiasi jus diet yang amnjur bikin badan ideal yakni dengan buah kiwi dan semangka. Lalu bagaimana cara membuatnya? Berikut inilah beberapa caranya.

Untuk membuat resep kombinasi jus diet yang manjur bikin badan ideal dengan jus kiwi dan semangka, maka Anda harus menyipakan bahan-bahanya terlebih dahulu. Bahanya antara lain :

- buah semangka 1/4 saja

- buah kiwi 2 buah

- es batu

- air

- blender

BACA JUGA:Apakah Benar Rutin Konsumsi Alpukat Bisa Bikin Kurus? Simak Beberapa Manfaat Alpukat saat Diet Berikut Ini

BACA JUGA:Bantu Penuhi Nutrisi saat Diet, Ini Kombinasi Buah untuk Menghasilkan Jus yang Enak dan Segar

Langkah membuat jus ini sangatlah mudah dan bisa dilakukan di dalam rumah Anda. Langkah tersebut yakni : 

- Pertama, potong buah semangka dan buah kwii kecil-kecil

- Masukan buah tersebut ke dalam blender yang sebelumnya dicuci terlebih dahulu

- Tambahkan segelas air dan kemudian tekan tombol in pada blender.

Kategori :