4. SEHIDUP SEMATI
Jam Tayang
15.20 | 19.30
Sinopsis
Sejak kecil Renata (Laura Basuki) ditanamkan jika kodrat seorang istri adalah mengabdi dan menjaga keutuhan rumah tangga. Masalah timbul ketika Edwin (Ario Bayu) suaminya yang abusive berselingkuh.
Renata yang mendapatkan teror dari hadirnya perempuan lain bertekad menyelamatkan rumah tangganya.
Buat kamu yang ingin menonton, bisa langsung datang ke Cineplex Platinum Batang.
Atau bisa membeli tiket via online di website atau melalui aplikasi. Untuk harganya, Senin-Kamis dibanderol Rp25 Ribu, Jumat Rp30 Ribu dan Sabtu Minggu Rp35 Ribu. Beli melalui link ini.
Selamat Menonton! (nov)