Mengusung kamera dengan resolusi 108 MP, hp ini sudah dilengkapi dengan LED flash serta kamera depan yang beresolusi 32 MP. Sehingga akan memberikan pengalaman fotografi yang sangat luar biasa.
Selain itu, hp ini juga telah didukung dengan kemampuan yakni 3 kali in sensor dan 10 kali digital zoom. Hp next level banget tuh.
Tidak hanya unggul di kamera saja, hp Tecno Spark 10 Pro Plus ini juga menghadirkan spesifikasi yang tidak kalah kerennya. Misalnya, chipset Helio 699 Ulyimate dengan RAM 8 GB dan memori internal sekitar 156 GB.
Selain itu, karena hp ini merupakan hp baru, Tecno Spark 20 Pro Plus ini sudah mengusung layar AMOLED dengan ukuran 6,67 inci dengan refresh rate hingga 120 Hz.
Hp yang memiliki baterai jumbo 5000 mAh ini dibanderol dengan harga sekitar 2,5 juta rupiah.
4. Infinix Note 40
Masih merekomendasikan hp baru di tahun 2024 dengan hp kamera terbaik 108 MP termurah loh. Hp yang selanjutnya akan aku jadikan rekomendasi untuk kalian adalah Infinix Note 40.
Tidak hanya unggul kameranya saja, produsen Infinix ini juga memberikan kelebihan yang tentunya akan menyenangkan para konsumen. Jadi bisa dipastikan kalian tidak nyesel membeli hp ini.
Bagaimana tidak selain mengusung layar AMOLED 120 Hz, hp ini dilengkali edengan baterai 5000 mAh yang sudah dilengkapi fast charging 70 Watt dan pengisian nirkabel 20 Watt.
Uniknya, untuk pengisian karbel, Infinix Note 40 ini dilengkapi dengan Mag Power. Jadi, kalian tidak perlu lagi nih membawa kabel charger.