Review Bedak SPF Terbaik untuk Kulit Berminyak, Sehingga Bebas dari Belang di Wajah

Jumat 13-09-2024,07:30 WIB
Reporter : Tuflichatul Ummul
Editor : Akhmad Saefudin

2. Dazzle Me Muse Pressed Foundation 

Bedak selanjutnya masih dari jenis bedak padat, yang juga di dalamnya terdapat kandungan foundationnya. 

Untuk kandungan SPF di dalamnya sendiri adalah 25 PA+++, yang cukup bik sebagai peelindungan kulit dari paparan sinar UV.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun, Rawat Skin Barrier Atasi Tanda Penuaan

BACA JUGA:4 Rekomendasi Moisturizer untuk Kulit Berminyak dan Pori-Pori Besar yang Bikin Kulit Glowing

Bedak foundation ini bisa membantu menyamarkan sejumlah noda hitam di wajah, bekas jerawat dan warna kulit yang tidak smerata. 

Bedak Dazzle Me ini cukup bisa membantu mengontrol minyak, dan teksturnya yang halus bisa memberikan blurring effect untuk meyamarkan sejumlah pori-pori di wajah. 

Untuk pilihan warnanya sendiri, tersedia 4 pilihan warna. Kemudian untuk harganya juga masih terbilang murah, yaitu 24.900 dengan ukuran 6 gram.

3. Maybelline New York Fit Me Matte + Poreless 

Bedak SPF terbaik untuk kulit berminyak yang selanjutnya adalah bedak dari Maybelline Fit Me Matte Poreless. 

BACA JUGA:Review Battle Sunscreen Amaterasun Vs Elformula, Tabir Surya yang Sama-sama Melembapkan

BACA JUGA:Sama Sama Produk Lokal! Battle Cushion Tasya Farasya Make Over vs Somethinc, Mana Paling Bagus?

Adapun untuk kandungan UV protection yang ada di dalamnya adalah SPF 32 PA+++, yang mampu untuk membantu melindungi kulit dari UV.

Bedak Maybelline ini cocok untuk digunakan pada acara formal, maupun untuk digunakan sehari-hari. 

Hal ini karena bedak yang satu ini memiliki coverage yang cukup tinggi, sehingga bisa untuk menyamarkan sejumlah ketidaksempurnaan di wajah. 

Selain itu, bedak Maybelline ini juga bisa menyamarkan pori-pori, sekaligus mengontrol minyak berlebih di wajah hingga 16 jam, sesuai dengan klaim produknya, dengan hasilnya yang matte finish.

Kategori :