Tidak Hanya Untuk Lalapan Daun Kemangi Bermanfaat untuk Kesehatan Lho, Ini Dia Manfaatnya!

Rabu 25-09-2024,14:56 WIB
Reporter : Nadia Damayanti
Editor : Dony Widyo

Alasan daun kemangi bermanfaat untuk kesehatan tubuh yang selanjutnya adalah daun kemangi ini dapat menurunkan kadar gula dalam darah.

Hal ini diakrenakan, daun kemangi ini memiliki sifat antidiabetik yang dapat menekan pelepasan glukosan endogen.

BACA JUGA:Obat Herbal Menurunkan Asam Urat Ala dr. Zaidul Akbar yang Efektif dan Aman untuk Lansia 60 Tahun ke Atas!

BACA JUGA:6 Manfaat Bawang Putih untuk Kesehatan Lansia Usia 65 Tahun ke Atas yang Jarang Diketahui Banyak Orang!

Selain itu, sifat antidiabetik ini juga dapat menghambat glikogenolisis yang mana proses pemecehana glikogen menjadi glukosa atau merangsang glikogenesis yang mana merupakan proses pembentukan glikogen dari glukosa.

5. Mengendalikan Tekanan Darah

Selain dapat menurunkan atau mengontrol kadar gula dalam darah, daun kemangi ini juga dapat mengendalikan atau mengontrol tekanan darah.

Hal ini dikarenakan, daun kemangi ini mengandung eugenol yang dapat merelaksasikan pembuluh darah. Sehingga bisa membantu mengontrol dan menurunkan tekanan darah.

Jadi, dapat disimpulkan bahwa daun kemangi ini cocok dikonsumsi oleh kalian penderita hipertensi.

BACA JUGA:Salah Satu Pemicu Terbesar Kanker, 5 Bahaya Pola Tidur yang Berantakan untuk Kesehatan yang Wajib Diketahui!

BACA JUGA:Amankah Tidur dengan Lampu yang Menyala Terang untuk Kesehatan? Ini Dia Jawabannya yang Wajib Diketahui

6. Mengurangi Peradangan

Daun kemangi ini juga mengandung kandungan berupa eugenol, linalool, dan citronellol yang mana berperan dalam melawan peradangan dalam tubuh.

Selainitu, daun kemangi ini juga memiliki sifat anti inflamasi yang dapat membantu menurunkan risiko terjadinya peradangan seperti radar sendi, tulang, hingga radang usus.

Tidak hanya dapat mengurangi peradangan, daun kandungan tersebut juga dapat meredakan demam, sakit kepala, sakit tenggorokan, batuk, pilek, hingga flu.

7. Mencegah Demam Berdarah

Kategori :