Apa Benar Menjaga Berat Badan Ideal Bisa Cegah Diabetes Melitus? Yuk Simak Ulasannya!

Senin 30-09-2024,15:51 WIB
Reporter : Saiful Ibad
Editor : Dony Widyo

Cara Mencegah Diebates Melitus

Pencegahan perlu dilakukan dengan rutin melakukan gerakan yang bisa menurunkan kadar lemak dan glukosa dalam tubuh.

Menjaga berat badan ideal sangat bermanfaat untuk tubuh dan mencegah penyakit.

Diantara penyakit yang bisa dicegah sejak dini adalah sakit jantung dan pradiabetes.

BACA JUGA:Ciri-ciri Diabetes di Usia Muda yang Patut Diwaspadai

BACA JUGA:Sederet Sayuran yang Perlu Dihindari Penderita Diabetes Karena Tinggi Karbohidrat

Komplikasi sakit jantung sangat bisa terjadi ketika tubuh mengalami berat badan yang berlebihan.

Dalam beberapa penelitian, penurunan berat badan sekitar 6,5 persen setelah 4 minggu sangat bagus sekali.

Diet rendah kalori yang bisa mengakibatkan penurunan tekanan darah, kolesterol dan gula darah.

Tak ada alasan lagi untuk mager menjaga berat badan ideal karena bisa mencegah sakit kronis.

Ancaman Penyakit Diabetes pada Anak

Saat ini dengan berbagai macam penyakit diabetes pada anak dari makanan sekarang ini.

Banyak makanan yang mengandung gula tinggi dan menyebabkan masalah pada tubuh. Kadar gula yang tak terkendali bisa bikin sakit diabetes.

BACA JUGA:Ini Dia 6 Obat Anti Diabetes Alami yang Ampuh Mencegah Gula Darah Tinggi

BACA JUGA:Ini Dia Resep Teh Bunga Telang untuk Sembuhkan Diabetes, Yuk Coba Sekarang

Bahkan penyakit diabetes ini sudah dialami oleh anak-anak di usia 5-6 tahun sampai 10-12 tahun.

Kategori :